Suara.com - Zodiak Aquarius sedang mengalami banyak ujian dalam kehidupan kariernya. Sebaiknya orang yang berzodiak Aquarius tetap berpikir jernih dan bertahan pada pendiriannya. Untuk lebih jelasnya, inilah ramalan zodiak 16 Oktober 2019 yang dirangkum dari laman Horoscope.
1. Aries
Situasi kantor sedang membuatmu kehilangan kreativitas. Coba tanyakan atasan, apakah pekerjaan yang menumpuk itu bisa dikerjakan dari rumah? Coba cari alternatif atas situasi yang suntuk ini.
2 Taurus
Kamu siap untuk mengambil sikap atas masa depan karier yang lebih cemerlang. Bahkan, semesta mendukungmu untuk mengambil lompatan besar ini.
3. Gemini
Ada suasana yang tegang antara kamu dan rekan kerja. Sisi positif yang bisa diambil, kamu jadi teralihkan dari rasa bosan dan lebih terpacu untuk memberi kinerja terbaik.
4. Cancer
Saatnya Cancer waspada dengan orang-orang yang terhitung dekat denganmu. Ketika kamu lebih unggul dari mereka, bisa saja halangan akan datang dan menjegal langkahmu.
5. Leo
Zodiak Leo sedang bimbang untuk bergerak maju. Sebenarnya kamu berada di zona nyaman dan enggan mengambil tantangan yang lebih besar.
6. Virgo
Kesabaranmu sedang diuji oleh orang yang memiliki posisi otoritas. Kamu mungkin akan dipermalukan dihadapan orang banyak. Siapkan mental dari sekarang.
7. Libra
Zodiak Libra harus lebih banyak bersikap skeptis dan tak mudah percaya dengan orang lain. Bahkan ketika kamu yakin dengan sahabat, sosok itu bisa saja menusukmu dari belakang.
8. Scorpio
Kariermu mendekati masa kejayaan karena banyak orang percaya dengan kemampuan komunikasi kamu. Tekad yang kuat juga menjadi sisi lain yang dinilai positif oleh perusahaan.
Baca Juga: Ternyata Lakukan Pekerjaan Rumah Bisa Turunkan Risiko Kematian Dini!
9. Sagitarius
Kamu mungkin sedang tak bergairah meningkatkan prestasi di dunia kerja. Hawa panas justru membuatmu lebih lesu dibanding hari-hari sebelumnya.
10. Capricorn
Kamu sedang terguncang karena sadar sudah diperdaya oleh orang lain yang memiliki kekuatan lebih besar. Tetap waspada dan percaya diri, terutama karena kamu tahu bahwa yang kamu lakukan adalah benar.
11. Aquarius
Zodiak Aquarius sedang dalam tahap krisis percaya diri. Banyak pihak yang mempertanyakan kredibilitasmu. Sebenarnya, kamu bisa menyelesaikan masalah ini dengan mudah karena semua kualitas yang mereka ragukan tidak terbukti.
12. Pisces
Kamu sedang berkonflik dengan seseorang di lingkungan kerja. Sebaiknya jangan mudah terhasut dan tetap berpikir jernih. Situasi ini mungkin menguras waktu, energi dan emosimu.
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Saham Rasa Kripto, Gaya Baru Investasi Digital Native
-
Kulit Kusam? Ini 5 Body Lotion yang Bisa Membantu Mencerahkan Kulit
-
Hasil Studi: Reputasi Kelihatan Abstrak, Tapi Bisa Bikin Perusahaan Panen Untung
-
Tren Steak Premium: Eksplorasi Rasa Daging Sapi Australia di Awal Tahun
-
Parfum Wardah Bisa Tahan Berapa Jam? Ini 5 Varian yang Wanginya Paling Awet
-
Mengapa Menulis Memoar seperti Aurelie Moeremans Bisa Sembuhkan Trauma Masa Lalu?
-
Nour Al Qalam Perluas Pasar Global, Hadirkan Fashion Kaligrafi Arab di Indonesia
-
6 Promo Imlek Gerai Makanan Cepat Saji, Manfaatkan Kesempatan
-
Doa Malam Isra Miraj 27 Rajab, Lengkap dengan Tata Cara agar Hajat Cepat Terkabul
-
Baju Teal Blue Cocok dengan Hijab Warna Apa? Pasangkan dengan Ini Agar Lebaranmu Makin Kece