Suara.com - Katy Perry sedang mengalami kejadian yang kurang menyenangkan. Ia dituntut oleh agensi foto karena mengunggah fotonya sendiri yang diambil paparazzi di bawah naungan Backgrid.
Melansir E! Online, Katy Perry mengunggah foto dirinya pada tahun 2016 silam. Saat itu, ia berdandan ala Hillary Clinton ketika merayakan Halloween.
Sayangnya, foto yang ia unggah belum mendapat ijin dari agensi foto yang menaungi paparazzi yang memotret Katy. Kini setelah sekian tahun berselang, Katy Perry baru mendapat tuntutan dari Backgrid sebesar Rp 2,1 miliar.
Hingga saat ini, Katy Perry belum memberikan komentar atas peristiwa itu. Namun kasus ini bukan pertama kalinya terjadi dalam dunia hiburan.
Sebelumnya, beberapa nama artis besar juga pernah tersandung kasus yang sama. Sebut saja Gigi Hadid dan Jennifer Lopez. Mereka sudah lebih dulu merasakan tuntutan paparazzi karena mengunggah fotonya sendiri.
Pada bulan Oktober ini, misalnya. Model Gigi Hadid dituntut dengan jumlah yang sama oleh agensi foto atas keluhan yang mengunggah foto jepretan paparazzi.
Jennifer Lopez pun setali tiga uang. Beberapa tahun yang lalu, ia pernah mengunggah foto dirinya dengan sang kekasih, Alex Rodriguez di media sosial.
Rupanya foto mesra yang ia unggah merupakan jepretan paparazzi yang berada di bawah naungan Splash News. Mereka menuntut penyanyi dengan sebutan J.Lo ini karena mengunggah foto itu tanpa persetujuan agensi.
Baca Juga: Mandi Keringat, Keseksian Jennifer Lopez Lagi-Lagi Bikin Iri
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 10 Rekomendasi Skincare Wardah untuk Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
-
Danantara 'Wajibkan' Menkeu Purbaya Ikut Rapat Masalah Utang Whoosh
-
Viral Biaya Tambahan QRIS Rp500: BI Melarang, Pelaku Bisa Di-Blacklist
-
Harga Minyak Dunia Merosot Imbas Stok AS Melonjak
Terkini
-
5 Bedak Padat yang Bagus untuk Remaja, Natural dan Ringan untuk Harian
-
Tren Minuman Kesehatan Meningkat, Brand Lokal Berhasil Menembus Penghargaan Internasional
-
7 Tanda Seseorang Punya IQ Tinggi, Sering Dilakukan tapi Jarang Disadari
-
7 Rekomendasi Serum Mengandung Tranexamic Acid untuk Mengurangi Flek Hitam
-
10 Kosmetik Wardah untuk Makeup Kondangan yang Simpel dan Flawless
-
5 Sepatu Running Lokal Selevel On Cloud untuk Lari di Perkotaan, Cushion Empuk Nyaman di Aspal
-
7 Powder Foundation yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Flawless Seharian
-
5 Rekomendasi Skincare Korea yang Sudah Tersertifikasi Halal, Cocok untuk Muslimah Anti Ribet!
-
Apa Itu Ghost Job dan Ciri-Cirinya? Pencari Kerja Wajib Tahu!
-
5 Sepatu Running Lokal Setara Nike Zoom Alphafly, Kualitas Super-Shoe Versi Harga Hemat