Suara.com - Indonesia patut untuk berbangga. Belum lama ini, kabar baik kembali datang dari dunia pariwisata Indonesia.
Bicara soal pariwisata di Indonesia memang seolah tak ada habisnya. Mulai dari wisata alam hingga wisata budaya dapat ditemukan di sini.
Maka, tak heran jika Indonesia pun berhasil menyingkirkan negara-negara lainnya dan mendapat tempat pertama dalam kategori The Best Countries in the World: 2019 Readers' Choice Awards oleh Conde Nast Traveler.
Kabar bahagia tersebut juga diunggah oleh Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Wishnutama, lewat akun Instagram miliknya.
Sekadar informasi, Conde Nast Travelers merupakan media yang berkantor pusat di New York. Setiap tahunnya Conde Nast Traveler mengadakan pemilihan Readers' Choice Awards.
Tahun 2019 sendiri merupakan tahun yang ke-32 untuk ajang Readers' Choice Awards oleh Conde Nast Traveler. Total, ada 600.000 pemilih terdaftar yang ikut memberikan suara dalam memilih negara terbaik di dunia.
Indonesia sendiri diketahui berhasil mengalahkan negara-negara seperti Thailand, Portugal, Italia, Yunani, hingga Jepang yang selama ini dikenal sebagai destinasi wisata favorit.
Menurut laman CN Traveler, Indonesia merupakan destinasi traveling baru yang menjadi pilihan para nomadic travelers.
Di Indonesia, travelers dapat menemukan aneka resor modern, pantai yang masih tersembunyi, hingga candi-candi menakjubkan.
Baca Juga: Demi DIY Hub Pariwisata, Pemerintah Diminta Tak Cuma Fokus ke Objek Populer
Beberapa destinasi yang disebutkan oleh CN Traveler antara lain adalah Kepulauan Gili di Lombok dan Bali. Selain cocok untuk wisata yoga dan spa, destinasi tersebut juga memiliki wisata modern seperti beach club.
Tidak hanya itu, Indonesia juga berhasil menggabungkan wisata candi-candi kuno, wisata selancar yang diakui dunia, serta wisata spiritual hingga mampu membuat banyak pembaca Conde Nast Traveler terpesona.
Bagi Anda yang penasaran, berikut daftar lengkap 20 negara terbaik versi The Best Countries in the World: 2019 Readers' Choice Awards.
1. Indonesia
2. Thailand
3. Portugal
Berita Terkait
-
Jens Raven Janji Timnas Indonesia U-23 Tampil Lebih Sangar dan Kuat di Kalender Kompetisi 2026
-
Momen Perayaan Tahun Baru 2026 di Sejumlah Daerah Indonesia
-
Kemenhub Baru Bilang Bali Sepi, Penumpang Pesawat Turun 2 Persen di Nataru
-
Hasil Bali United vs Dewa United di BRI Super League, Duel Taktis Jansen dan Riekerink Seri
-
Prediksi Susunan Pemain Bali United vs Dewa United di BRI Super League, Senin 29 Desember 2025
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
-
4 HP Snapdragon Paling Murah Terbaru 2025 Mulai Harga 2 Jutaan, Cocok untuk Daily Driver
Terkini
-
4 Zodiak yang Diramal Bakal Hoki Sepanjang Bulan Januari 2026, Kamu Salah Satunya?
-
6 Shio Paling Beruntung Hari Ini 1 Januari 2026, Hoki di Awal Tahun Kuda Api!
-
5 Rekomendasi Sepatu Lokal Selevel Docmart: Harga Lebih Bersahabat, Kualitas Tak Kalah
-
3 Zodiak Paling Beruntung Sepanjang 2026, Karier dan Cinta Dalam Genggaman
-
Hidup Makin Digital, Layanan Antar Barang Ikut Berubah Lebih Personal
-
5 Rekomendasi Krim untuk Mengurangi Kerutan, Harga Terjangkau Mulai Rp15 Ribuan
-
Menuju 2026, Clara Hsu Soroti 4 Sinyal Penting yang Tak Boleh Diabaikan Para Pemimpin
-
26 Ucapan Selamat Tahun Baru 2026 untuk Customer, Menjaga Loyalitas dan Relasi Bisnis
-
5 Serum Retinol Lokal untuk Ibu Rumah Tangga, Efektif Atasi Tanda Penuaan
-
5 Sepatu Skechers yang Diskon 50% di Sports Station, Tahun Baru Gaya Baru