Suara.com - Gaya hidup ramah lingkungan menjadi andalan masyarakat masa kini. Berbagai produk sustainable (berkelanjutan) menjadi pilihan, tanpa meninggalkan fungsinya sebagai perangkat canggih.
Inovasi terus dikembangkan, tak terkecuali oleh HP. Baru-baru ini, HP telah menyuguhkan printer pintarnya yang ramah lingkungan, Neverstop 1200. HP Never Stop Laser memiliki tangki toner yang dapat mengisi ulang sendiri dalam waktu 15 detik saja.
Ketika toner habis, maka Anda tidak perlu lagi membeli catridge baru, menukar yang lama dan membuangnya ke tempat sampah. Toner bisa diisi ulang selama 15 detik, tanpa harus membongkar catridge.
Tanpa limbah catrige yang terbuang, maka printer Neverstop 1200 bisa menjadi pilihan bagi Anda yang peduli lingkungan. Andapun tak perlu menghabiskan waktu untuk cek berulangkali, demi memastikan isi printer masih ada atau habis. Pengisian ulang pun dilakukan tanpa ceceran tinta yang tumpah, seperti yang kerap terjadi pada pengisian manual.
Dengan sistem tangki toner, smart printer ini dilengkapi dengan sebuah lcd kecil di sebelah kanan depan, yang berfungsi sebagai indikator isi toner. Inovasi teknologi memudahkan pengguna tak perlu cek isi printer secara manual, tapi otomatis terisi saat tinta printer habis.
Satu kali pengisian toner mampu mendukung 5.000 cetakan dengan hasil sempurna, yang mana tulisan atau gambar terlihat tajam. Ribuan cetakan tersebut mampu diselesaikan 10 kali lebih cepat dibandingkan printer laser HP lainnya. Selain itu, untuk mencetak satu dokumen hitam putih ukuran A4, smart printer ini hanya membutuhkan waktu 7,6 detik saja.
Dengan banyaknya cetakan yang dihasilkan dalam kecepatan tinggi, printer yang satu ini sangat tepat digunakan dalam bisnis percetakan. Sistem tangki toner di HP Neverstop Laser disebut bisa menghemat biaya pencetakan hingga 88 persen.
Berita Terkait
-
HP Luncurkan Printer Laser yang Cocok Untuk UMKM, Ini Keuntungannya
-
HP Neverstop Laser 1200 Series Lebih Hemat dan Cepat
-
Sasar Segmen Bisnis UMKM, HP Luncurkan Printer Terbaru
-
HP Luncurkan Printer dan Laptop Terbaru yang Lebih Ringan
-
Bersiap Revolusi Industri 4.0, Fakultas Teknik UGM Kembangkan Printer 3D
Terpopuler
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 5 Oktober: Ada 20.000 Gems dan Pemain 110-113
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Kedua 6-12 Oktober 2025
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Panjatkan Doa Khusus Menghadap Kabah, Gus Miftah Berharap Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia
-
Profil PT Mega Manunggal Property Tbk (MMLP): Emiten Resmi Dicaplok ASII
-
Meski Ada Menkeu Purbaya, Bank Dunia Prediksi Ekonomi RI Tetap Gelap
-
Kritik Bank Dunia ke BUMN: Jago Dominasi Tapi Produktivitasnya Kalah Sama Swasta!
-
Harga Emas Naik Berturut-turut! Antam Tembus Rp 2,399 Juta di Pegadaian, Rekor Tertinggi
Terkini
-
Kisah Cinta Azizah Salsha: Pisah dari Pratama Arhan, Kini Mesra dengan Petinggi Klub Bola
-
Meyden Keturunan Apa? Menikah dengan Hengky Kurniawan Cuma Persiapan 3 Hari
-
Daerah Mana Saja yang Terancam Megathrust? BMKG Kembali Beri Peringatan Serius
-
Biodata dan Agama Kenny Austin, Diam-Diam Bakal Nikahi Amanda Manopo 10 Oktober?
-
Ini Wajah Baru Wisata Jakarta yang Serba Ada: Dari Liburan Keluarga hingga Pusat Gaya Hidup Urban
-
Dari Lego Hingga Perlawanan Digital: Kisah Dua Desainer Muda di Journey in Elysium Fashion Run!
-
Biodata dan Agama Aisyahrani, Adik Syahrini Diduga Pakai Foto Siomay Chef Devina Tanpa Izin
-
Jadwal Pencairan KJP Pasar Jaya dan Syarat Berkas yang Wajib Dibawa
-
Siapa Pacar Anya Geraldine Sekarang? Sang Mantan Kini Mesra dengan Azizah Salsha
-
Berapa Lama Masa Iddah Wanita? Azizah Salsha Sudah Mesra dengan Nadif Padahal Baru Seminggu Cerai