Suara.com - Seorang wanita curhat pilu di Reddit gara-gara dipaksa hadir dalam pernikahan kakaknya. Wanita yang tak disebutkan namanya ini memulai cerita dengan fakta menarik, bahwa pacarnya selingkuh dengan sang kakak sampai hamil.
Kini, pasangan selingkuh itu sudah memiliki seorang bayi dan akan segera melangsungkan pernikahan.
Parahnya, ia dipaksa hadir untuk menyaksikan mantan pacarnya yang selingkuh mengikat janji suci dengan kakak kandungnya sendiri.
Melansir Daily Mail, ia dan sang pacar sebelumnya sudah pacaran selama tiga tahun hingga akhirnya sang pacar selingkuh dengan kakaknya. Hubungan sang pacar dengan kakaknya juga berjalan lama, hingga dua tahun.
"Kakakku menikahi mantan pacarku, yang dia mulai pacari ketika aku masih menjalin hubungan dengannya," tulisnya.
"Ya, aku tahu mantanku juga seorang bukan pria baik, tapi jujur, itu lebih menyakitkan karena saudariku sendiri melakukan ini padaku," lanjutnya.
Belum selesai menata hati, ia kini harus berhadapan dengan tekanan keluarga agar turut hadir dalam pernikahan kakaknya. Ibunya bahkan menyarankan dia untuk melupakan sakit hati dan belajar menjadi tante yang baik.
Tentu saja ia tegas menolak. Wanita ini berkata tak mau pura-pura bahagia demi kebahagiaan orang lain.
"Pernikahan adalah perayaan pasangan dan aku tak tertarik untuk merayakan cinta mereka," jelasnya.
Baca Juga: Istrinya Disindir Pakai Ilmu Hitam, Pria Ini Mengamuk di Pesta Pernikahan
Warganet kemudian berbondong-bondong menenangkan hatinya dan mendukung wanita ini untuk menjauh dari pasangan yang sudah membuatnya sakit hati.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
Terkini
-
Apakah Habib Bahar bin Smith Keturunan Nabi? Lagi Viral gegara Isu Pernikahan Rahasia
-
Semesta Lagi Romantis, Ini 6 Shio dengan Asmara Paling Bersinar pada 21 November 2025
-
Terpopuler: Breaking News Pelatih Timnas Indonesia hingga Jokowi Melemah
-
Menu Sarapan Rendah Gula yang Cocok untuk Program Diet Harianmu: Praktis, Kenyang Lebih Lama
-
Siswi SMA Cetak Prestasi Nasional Lewat Riset Biolarvasida dari Limbah Dapur
-
Finansial Serba Digital: Praktis Buat Urban, Tantangan Buat Indonesia
-
Skin Booster Bakal Jadi Tren Perawatan Kulit Natural yang Paling Dicari
-
5 Ide Kado Hari Guru Nasional 2025, Sederhana tapi Berkesan
-
5 Cushion yang Bagus untuk Usia 40-an, Garis Halus dan Flek Hitam Tersamarkan
-
5 Cushion dengan SPF 50 untuk Aktivitas Outdoor, Lindungi dari Sinar UV