Suara.com - Musisi sekaligus diva internasional Lady Gaga kedapatan mengenakan aksesori buatan desainer Indonesia Rinaldy Yunardi di video klip teranyarnya yang bertajuk 'Stupid Love'.
Hal tersebut diketahui melalui unggahan lelaki yang akrab disapa Ko Yuyung tersebut pada Jumat (28/02/2020).
"#STUPIDLOVE @ladygaga wearing custom @rinaldyyunardiofficial visor & headband in her latest music video #LG6," tulis Yunardi dalam unggahannya di media sosial.
Baik visor maupun headband yang digunakan oleh perempuan berjuluk Mother Monster itu nampak sederhana melengkapi tampilan nyentrik bernuansa merah muda metalik yang menyala.
Unggahan Yunardi sontak menuai banyak pujian termasuk dari figur publik tanah air lainnya, salah satunya Aisyahrani, adik dari penyanyi Syahrini. "woooooowwwwwww kokoooooooooo," tulis Aisyahrani sembari menambahkan emoticon petir dan hati.
Karya Rinaldy Ayunardi dapat disaksikan di menit ke 1.11 di video berdurasi 3.37 menit tersebut.
Selain Lady Gaga, karya Yunardi juga sempat digunakan oleh beberapa artis dunia lainnya seperti Rihanna, Nicki Minaj, Ariana Grande hingga Beyonce.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis
-
5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda