Suara.com - Seorang gadis manis asal Malaysia, Nur Balqis Ainnisha, menarik perhatian warganet karena menunjukkan perbedaan dirinya ketika berumur 12 tahun dan 19 tahun. Wanita yang kerap disapa Qis ini mengaku sering jadi korban bullying karena dulu ia dekil dan jelek.
Dilansir dari laman MStar, melalui postingan akun Twitter Qis menceritakan beratnya hidup karena disebut dekil. "Masa enam tahun, muka saya buruk. Malu. Dulu berat saya 62 kg, sekarang 50 kg. Kini saya lebih yakin," jelas Qis.
"Mungkin dulu orang tak pandang saya. Dulu juga saya tak utamakan diri sendiri, asyik ikut tindak tanduk orang sampai diperguna," lanjutnya.
Karena fisiknya juga, ia jadi sering jadi korban perundungan. Di sekolah ia kerap diejek bahkan dipalak oleh teman-temannya. Masa-masa itu sangat berat bagi mahasiswi Unversitas Malaya ini.
"Orang bully saya, bagi duit, suruh pergi beli makanan di koperasi. Yang menyebabkan saya dibully adalah wajah saya. Apa yang saya kerjakan selalu membuat orang marah," lanjutnya.
Tak ingin terpuruk karena diperlakukan buruk, akhirnya Qis berinisiatif untuk merawat diri. Ia mulai memperbaiki gaya hidupnya dan mempertimbangkan beberapa skincare untuk perawatan.
"Sebab dulu tak tampak kewujudan saya, saya jaga pola makan dan skincare yang betul untuk diri sendiri," ungkapnya.
Kini ia bisa menikmati hasil dari kerja kerasnya. Wajahnya jadi cerah dan gaya pakaiannya mengikuti tren. Begitu juga dengan riasan makeup tipis yang menyempurnakan penampilannya.
Qis juga mengaku mendapat permintaan maaf dari orang yang dulu membully. Meskipun sakit hati, ia mengaku memaafkan perbuatan mereka.
Baca Juga: 5 Potret Transformasi Gisela Cindy Sejak Akting hingga Sukses di Canada
"Ada yang dulu kutuk saya, sekarang minta maaf. Saya pun bukannya pendendam. Yang penting kita berbaikan, menjaga hati orang," jelasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
Terkini
-
5 Bedak Waterproof yang Tahan Keringat untuk Usia 55 Tahun, Wajah Jadi Lebih Muda
-
Ramalan Keuangan Zodiak 26 Januari 2026: 4 Zodiak Dapat Bonus Besar di Tanggal Tua
-
7 Rekomendasi Sunscreen SPF 50 untuk Usia 55 Tahun Ke Atas
-
5 Sunscreen Lokal untuk Cegah Garis Halus dan Kerutan Usia 45 Tahun
-
Prinsip Kunci Manajemen Risiko Berbasis Volatilitas untuk Perdagangan Forex Efektif
-
Day Cream atau Sunscreen Dulu? Ini Urutan Skincare dan Rekomendasinya
-
5 Sunscreen Non Comedogenic untuk Flek Hitam Usia 45 Tahun ke Atas
-
Ini 7 Bahaya Menghirup Gas Nitrous Oxide Tabung Whip Pink yang Viral
-
12 Ramalan Shio Terbaru 25 Januari 2026 Tentang Keuangan, Cinta, dan Sial
-
Ruang Bermain yang Bisa Bergerak di Tengah Kota