Suara.com - Artis cantik Mona Ratuliu tengah berdebar-debar menanti kelahiran anak ke-empatnya. Seperti yang diketahui, ada banyak hal yang membuatnya begitu khawatir dengan kehamilannya kali ini.
Selain faktor usia, Mona juga harus membagi pikirannya karena saat ini pandemi corona sedang marak di Indonesia.
"Mood lagi drop hari ini, mungkin karena kemarin baru terima kabar dari rumah sakit bersalin tentang regulasi melahirkan masa covid-19 ini," tulisnya.
Mona kemdian membeberkan kegusaran hatinya karena sang suami, Indra Brasco tak boleh mendampingi di ruangan bersalin dan ia hanya boleh ditemani satu orang pendamping di ruang perawatan.
Meski begitu, sepertinya Indra cukup pandai menenangkan istrinya dengan berbagai perlakukan istimewa. Dari unggahan di Instagram, Mona memperlihatkan sikap sang suami yang begitu mesra menenangkannya dengan pelukan.
"Menikmati setiap waktu yang kita punya bersama. Senang susah, apa saja. Bisa lama bersama saja sudah berkah. Nyebelinnya, ngeselinnya dia mungkin yang nanti kita rindu," tulisnya sambil mengunggah foto tengah dipeluk Indra Brasco saat hamil besar.
Di momen yang lain Mona bercerita jika sang suami kerap menawarkan pijatan kala dirinya pegal-pegal. kali ini, ia mengunggah foto saat perutnya dicium oleh Indra Brasco.
"Perut makin besar, badan udah pegel semua nih.. Hiburannya cuma disayang suami kayak gini. Apalagi kalau udah ditawarin: mau dipijetin bun? Wuiiiih hati langsung adem serasa ada angin surga. Hihihiii," tulisnya.
Semakin mesra ya, pasangan yang satu ini. Jadi iri melihat kemesraannya.
Baca Juga: Arie Untung Unggah Foto Testpack, Fenita Arie Hamil Lagi?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Terpopuler: Warna Lipstik yang Cocok Buat 50 Tahun ke Atas hingga Sampo Penghitam Uban Paling Ampuh
-
5 Rekomendasi Sepatu Trail Running Lokal: Aman Dipakai Naik Gunung, Keren buat Nongkrong di Cafe
-
Saham Tidur dan Cerita di Baliknya: Pelajaran Investasi untuk Anak Muda
-
Bordir dan Upaya Daur Ulang Pakaian di Tengah Tren Fesyen Berkelanjutan
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Jadi Tren Lebaran 2026, Baju Teal Blue dan Ash Blue Cocok dengan Warna Apa?
-
5 Rekomendasi Baju Lebaran 2026 Couple, Apa Warna Terbaik?
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
7 Minyak Kemiri untuk Rambut Kering dan Kusut, Ampuh Hempaskan Ketombe
-
Ramalan Shio Paling Hoki Besok 10 Januari 2026, Cek Keberutunganmu di Akhir Pekan!