Suara.com - Selama bertahun-tahun, ada banyak kasus orang membius kenalan mereka dengan obat perangsang untuk melakukan hal-hal yang jahat.
Beberapa korban telah melaporkan insiden ini kepada pihak berwenang tetapi sayangnya, pasti ada banyak yang tidak dilaporkan juga.
Belum lama ini, atau tepatnya pada tanggal 12 Juli, seorang perempuan China memposting pengalamannya di Weibo tentang seorang kenalan pria yang mencoba mencampur minumannya dengan afrodisiak atau obat perangsang.
Dilansir dari World of Buzz, perempuan tersebut mengatakan bahwa insiden itu terjadi di sebuah restoran prasmanan di Shenzhen, Cina. Saat perempuan itu tidak memperhatikan, teman prianya dengan diam-diam menaruh bubuk putih yang mencurigakan ke dalam minumannya.
Untungnya, seorang pelayan melihat aksinya dan berdiri dengan patuh di sebelah meja. Ketika pelayan tersebut melihat bahwa perempuan itu akan mengambil minumannya, dia segera pergi untuk mengganti itu.
Perempuan itu kemudian pergi ke kamar kecil dan pelayan itu memperingatkannya tentang apa yang terjadi ketika dia keluar. Dia menyimpan gelas air sebagai bukti.
Dia bahkan berhasil memotret sisa-sisa bubuk putih di atas meja. Di unggahan tersebut, dia mengungkapkan bahwa dia memberi tahu teman-temannya tentang pengalaman itu dan akhirnya sampai pada pelaku sendiri.
Pria tersebut meminta maaf sebesar-besarnya dan mengaku melakukan tindakan keji. Pria itu bahkan mengatakan kepadanya bahwa dia telah membeli obat dari Amerika dengan maksud memberikannya kepada pacarnya.
Dia menawarkan kompensasi padanya tetapi dia menolaknya. Perempuan itu menolak dengan alasannya jika pria ini bebas dari hukuman, siapa yang tahu berapa banyak gadis lain akan menjadi korban taktiknya.
Baca Juga: Rutinitas Pagi Sampai Malam Ini Dijamin Bisa Usir Gejala Flu, Apa Saja?
Polisi sekarang terlibat dalam kasus ini dan sedang melakukan penyelidikan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
Pilihan
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
Terkini
-
5 Rekomendasi Pressed Powder Mulai Rp50 Ribu: Praktis buat Touch Up, Wajah Halus Bak Filter
-
Kisi-Kisi TKA SD 2026 Pelajaran Matematika dan Bahasa Indonesia
-
Apa Penyebab Angin Kencang di Sejumlah Daerah Hari Ini?
-
Apa yang Bisa Dipakai Gantikan Foundation? Ini 4 Pilihan CC Cream yang Lebih Ringan
-
5 Rekomendasi Parfum Aroma Teh di Indomaret, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Rekomendasi Cushion Non-Comedogenic Terbaik, Dilengkapi SPF 33 hingga 50
-
Sering Bikin Bingung, Apakah Pressed Powder Sama dengan Compact Powder?
-
Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
-
Ramalan Keuangan Zodiak 24 Januari 2026, Ini 4 Zodiak Paling Hoki di Akhir Pekan
-
Lula Lahfah Sakit Apa? Polisi Temukan Surat Rawat Jalan di Kamar Apartemen