Suara.com - Orgasme sering dianggap sebagai puncak dari sebuah hubungan seksual. Berbagai cara dilakukan oleh pasangan agar bisa meraih klimk tersebut saat di atas ranjang.
Meski istilah itu sudah tidak asing, masih banyak masyarakat yang keliru memahami orgasme dan seluk beluknya. Nah, jika kamu ingin mendapatkan orgasme saat berhubungan seksual, ikuti terus artikel ini hingga selesai.
Di artikel ini akan membahas hal yang mungkin tidak kamu ketahui tentang orgasme. Berikut ini rangkumannya.
1. Mudah Banget, Ini Trik Agar Perempuan Orgasme dan Menggelinjang Tiap Hari
Orgasme seringkali menjadi tujuan dari sebuah hubungan seks. Meski demikian, tidak semua orang bisa dengan mudah mendapatkannya.
Menurut sebuah penelitian yang diterbitkan dalam jurnal Socioaffective Neuroscience & Psychology, kadang-kadang orgasme adalah stimulasi ritmis dari bagian-bagian tubuh dengan konsentrasi reseptor sensorik yang tinggi.
2. Vagina Kesemutan Tanda Ingin Orgasme, Mitos atau Fakta?
Vagina atau organ intim perempuan kerap menimbulkan beberapa tanda seperti misalnya kedutan, basah, hingga kesemutan.
Baca Juga: Gagal Bikin Pacar Puas di Ranjang, Pria Ini Galau Mendadak Dicampakkan
Hal itu seringkali disebabkan oleh berbagai faktor. Selain vagina yang basah, salah satu yang juga kerap menjadi pertanyaan, apa sebenarnya yang terjadi jika organ intim tersebut terasa seperti kesemutan.
3. Bikin Sehat, Masturbasi Juga Buat Wanita Lebih Mudah Orgasme Ketimbang Seks
Meski dianggap tabu, masturbasi ternyata memiliki manfaat kesehatan bagi perempuan, termasuk pada kepuasan seksual. Perempuan disebut lebih banyak mendapatkan orgasme saat masturbasi daripada ketika berguhubungan seks.
Dilansir dari Insider, bagi perempuan masturbasi bisa membuat lebih cepat mencapai klimaks daripada berhubungan seks.
Berita Terkait
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
Terkini
-
5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung Panthenol untuk Perbaiki Skin Barrier Usia 40 Tahun ke Atas
-
Google Doodle Hari Ayah 2025, Simbol Cinta dan Peran Ayah dalam Tumbuh Kembang Anak
-
25 Ucapan Hari Ayah untuk Suami yang Menyentuh Hati dan Penuh Makna
-
Kumpulan Doa Menyentuh Hati untuk Ayah di Hari Ayah Nasional 12 November 2025
-
7 Parfum Miniso yang Tahan Lama untuk Harian, Mirip Wangi Parfum Mahal
-
Promo Superindo 12 November 2025, Diskon Up to 50% Minyak Goreng hingga Camilan
-
Ramalan Zodiak Leo dkk 12 November 2025: Peluang Baru, Keuangan & Asmara Terungkap
-
6 Rekomendasi Lip Liner untuk Bibir Makin On Point dan Cantik, Harga Mulai Rp15 Ribu
-
4 Zodiak yang Diprediksi Kurang Beruntung Sepanjang November 2025
-
4 Rekomendasi Lipstik untuk Kulit Gelap, On Point dan Mudah Didapatkan