Suara.com - Sebagai satu-satunya putri Presiden Joko Widodo, Kahiyang Ayu memang kerap menarik perhatian. Pasalnya, dibanding adik dan kakaknya yang aktif di media sosial, Kahiyang cenderung lebih kalem.
Lama tidak terdengar kabar, ternyata Kahiyang baru saja melahirkan anak keduanya. Dikabarkan, cucu keempat Presiden Joko Widodo itu berjenis kelamin laki-laki.
Dan ternyata, sebelum melahirkan, Kahiyang menyempatkan diri melakukan maternity shoot alias foto kehamilan bersama suami dan anak pertamanya. Seperti apa potret cantiknya?
1. Nampak keibuan
Setelah menikah dan memiliki seorang putri, penampilan Kahiyang memang tampak bersahaja. Penampilannya juga cenderung berubah. Jika sebelum menikah ia tampak sering menggerai rambut panjangnya, kini Kahiyang banyak tampil dengan rambut dicepol.
Begitu juga dalam potret kehamilannya kali ini, Kahiyang tampil bersahaja dengan gelungan rambut di atas kepala. Beberapa helai rambutnya juga dibiarkan terurai begitu saja di pipinya, membuatnya tampak semakin cantik.
2. Busana biru laut yang menenangkan
Tidak ingin terlihat nampak lebih berumur, Kahiyang tampil dengan busana yang tidak terlampau mencolok. Membuatnya terlihat seperti ibu-ibu muda pada umumnya.
Warna busana biru laut yang dikenakannya bersama suami dan anaknya juga memperlihatkan keluarganya yang tentram, damai, juga penuh ketenangan.
Baca Juga: Terjun ke Dunia Bisnis, Kahiyang Ayu Rilis Skincare Murah dari Rempah
3. Riasan polos dan natural
Usia Kahiyang yang terbilang belia juga nampak terlihat dalam potret tersebut. Ini tidak lepas dari riasan yang digunakan Kahiyang. Meski menggunakan makeup, namun dalam potret tersebut Kahiyang nampak cantik natural.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
Ratusan Hewan Ternak Warga Mati Disapu Awan Panas Gunung Semeru, Dampak Erupsi Makin Meluas
-
Profil Victor Hartono: Pewaris Djarum, Dicekal Negara Diduga Kasus Pajak
-
Dugaan Korupsi Miliaran Rupiah, Kejati DIY Geledah Kantor BUKP Tegalrejo Jogja
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
Terkini
-
5 Rekomendasi Bedak Padat dengan Hasil Dewy, Bikin Kulit Glowing Tanpa Terlihat Berminyak
-
6 Rekomendasi Parfum Aroma Bunga untuk Wanita Karier, Elegan dan Tahan Lama
-
7 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Zinc Oxide dan Titanium Dioxide
-
3 Cushion Mengandung Hyaluronic Acid untuk Usia 40-an, Bisa Samarkan Garis Halus
-
5 Rekomendasi Kuteks Halal dan Wudhu Friendly untuk Muslimah, Mulai Rp5 Ribuan
-
60 Kata-kata Hari Guru Nasional 2025 Biar Gurumu Nggak Cuma Balas 'Terima Kasih Kembali'
-
5 Rekomendasi Parfum Evangeline Wangi Fresh untuk Segala Acara, Harga Rp30 Ribuan
-
Aroma Menyentuh Tidur: Apakah Parfum Sebelum Tidur Benar-Benar Efektif?
-
5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
-
Petualangan Keluarga: Cara Aman Bepergian Bersama Anak dan Remaja