Suara.com - Single terbaru berbahasa Inggris dari Bangtan Sonyeondan (BTS) telah resmi diluncurkan melalui kanal YouTube Big Hit Labels pada Jumat, 21 Agustus 2020 kemarin.
Hanya dalam selang satu hari, lagu tersebut telah meraih jumlah penonton yang fantastis. BTS pun menjadi salah satu trending topic di Twitter.
Kepopuleran ini tentu menjadi menular pada segala hal yang berkaitan dengan boyband Korea Selatan satu ini.
Tak terkecuali dengan tempat-tempat yang pernah mereka datangi.
Kini, tempat-tempat tersebut menjadi salah satu destinasi wajib bagi para ARMY atau nama penggemar mereka.
Nah, berikut adalah tempat yang pernah dikunjungi BTS, yang perlu kamu kunjungi saat ke Negeri Gingseng tersebut, dilansir dari Koreaboo.
1. Halte bus 'You Never Walk Alone'
Cobalah bepergian ke sepanjang pantai timur Korea, di sana kamu dapat mengunjungi halte bus ikonik BTS dari album 'You Never Walk Alone'.
Pemerintah Kota Gangneung telah memasang replika halte bus tersebut di depan Pantai Jumunjin, lengkap dengan tanda halte busnya.
Tidak ada bus yang benar-benar berhenti di halte ini, tetapi ini adalah tempat yang tepat bagi penggemar untuk menikmati musik BTS dan mengambil foto yang tak terlupakan.
Baca Juga: Iqbaal Ramadhan Bikin Heboh Pamer Rambut Baru, Dikira Member BTS
2. Laundry Pizza
Lokasi photoshoot satu ini juga cukup ikonik yang diambil untuk keperluan foto album BTS, Love Yourself.
Kamu bisa menemukannya di 810-13, Yeoksam-dong, Gangnam-gu, Seoul, Korea Selatan.
Mengunjungi tempat ini. kamu bisa menikmati berbagai pizza sambil berfoto.
3. Hallyu K-Star Road
K-Star Road terletak di Apgujeong. BTS dikenal sering berhenti di sini dan berbelanja saat berada di Seoul.
Patung beruang BTS telah didirikan untuk menghormati boyband tersebut dan telah menjadi spot favorit bagi para penggemar untuk berfoto.
Tempat ini juga tempat yang tepat jika kamu pecinta K-Pop, karena menampilkan deretan patung boneka dari grup yang berbeda, yang disebut Gangnam Dolls.
Berita Terkait
-
Dibintangi Jeno dan Jaemin NCT, Drama Wind Up Resmi Umumkan Poster dan Jadwal Tayang
-
MNET Bocorkan Reuni Wanna One di Awal 2026, Reality Show Jadi Proyek Perdana
-
Tahun Baru Agensi Baru! Nam Joo Hyuk Resmi Bergabung dengan FABLE COMPANY
-
Hyun Bin Bongkar Perannya di Made in Korea: Naik Berat Badan hingga 14 Kg!
-
4 Fakta BTS Comeback Maret 2026, Konsep Album Baru dan Sinyal Tur Dunia
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
7 Sampo Selsun untuk Atasi Ketombe dan Rambut Rontok, Mana yang Paling Efektif?
-
6 Shio Paling Banyak Cuan Pada 3 Januari 2026
-
5 Rekomendasi Body Spray untuk Atasi Jerawat Punggung, Mulai dari Rp 70 Ribuan
-
5 Sunscreen untuk Pria yang Nggak Bikin Wajah Abu-Abu, Nyaman Dipakai Harian
-
7 Vitamin Penambah Nafsu Makan untuk Dewasa Paling Ampuh, Harga Mulai Rp9 Ribuan
-
5 Sepatu Nike Ori Diskon hingga 75 Persen di JD Sports, Harga Promo Jadi Rp300 Ribuan
-
Waspada! Ini 12 Gejala Super Flu pada Anak, Virus Mulai Merebak di Indonesia
-
5 Calming Spray untuk Atasi Jerawat Meradang saat Aktivitas di Luar
-
5 Rekomendasi Walking Shoes Lokal Murah 2026: Mulai Rp100 Ribuan, Cocok Buat Gaji UMR
-
5 Pasta Gigi Murah untuk Memutihkan Gigi, Cocok untuk yang Suka Ngopi dan Merokok