Suara.com - Menggunakan bahasa Inggris saat berkomunikasi memang bikin seseorang terlihat lebih pintar atau keren. Tapi, sebelum memulainya, sebaiknya cari tahu dulu penulisan yang benar dan artinya ya.
Salah-salah, kamu malah bisa menimbulkan kesalahpahaman seperti percakapan yang diunggah oleh akun @txtdarinetizen_ di Twitter ini. Akun tersebut mengunggah tangkapan layar seseorang yang sedang membicarakan perawatan wajah facial.
Sayangnya, karena penulisannya yang salah, lawan bicaranya malah salah paham, karena ia dituduh suka dengan seorang lelaki bernama Faisal.
"Mbak suka faisal?" kata si orang tersebut.
"Faisal siapa? Kenapa emang? cowok kamu?" jawab lawan bicaranya.
Tapi dengan santainya ia menjawab, "perawatan wajah,".
Unggahan yang telah mendapat hingga lebih dari 35 ribu likes dan lebih dari 18 ribu retweet ini pun mengundang komentar kocak warganet yang membacanya.
"Yang namanya faisal maju lo sini anjim," tulis akun @txtdarinetizen_ pada Rabu (9/9/2020).
Kebanyakan warganet mencari siapa si Faisal yang dimaksud. Tak sedikit pula yang mencoba percakapan ini dengan teman-teman mereka dan mendapat balasan yang hampir serupa.
Baca Juga: Gagal Horor, Pria Panik Lihat Setan Baru Sadar Malah Baca Doa Makan
Untung saja ya, orang tersebut menjelaskan artinya sebelum menimbulkan kesalahpahaman lebih jauh.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
Terkini
-
7 Barang MR DIY di Bawah Rp50 Ribu yang Cocok Jadi Kado Natal
-
Hubungan Kepemilikan Kucing dengan Kesehatan Mental, Benarkah Bisa Picu Gangguan Skizofrenia?
-
6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
-
Ramalan Zodiak 17 November 2025: Peluang, Cinta, Keberuntungan dan Keuangan Hari Ini
-
10 Rekomendasi Skincare Wardah untuk Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
-
Adu Pendidikan Gusti Purbaya vs KGPH Mangkubumi yang Berebut Tahta Raja Solo
-
Sunscreen Scora Cocok untuk Tipe Kulit Apa? Ini Kandungan dan Harganya
-
7 Sepatu Lokal Cocok Buat Karyawan WFA di Cafe Rp 100 Ribuan
-
5 Lip Crayon yang Praktis dan Nyaman Dipakai di Bibir, Mulai Rp17 Ribuan
-
7 Parfum Wangi Tahan Lebih dari 10 Jam untuk Anak Sekolah