Suara.com - Dalam beberapa tahun belakangan, Netflix menjadi alternatif hiburan selain menonton film di bioskop. Seiring dengan makin banyaknya orang yang menimati tayangan di Netflix, muncul juga istilah Netflix and Chill.
Tapi, jika ada orang, terutama baru dikenal mengajak Anda untuk Netflix and Chill sebaiknya harus berhati-hati. Karena itu bisa memiliki arti lainnya.
Bagi awam mungkin Netfilx and Chill mungkin dianggap menonton Netflix sambil bersantai. Dilansir dari Guardian, menurut Urban Dictionary istilah Netflix and Chill adalah sebuah kode atau ajakan untuk bercinta.
"Kode untuk dua orang yang pergi ke rumah satu sama lain dan bercinta atau melakukan tindakan seksual terkait lainnya," demikian menurut Urban Dictionary.
Dilansir dari Business Insider, Kevin Roose di Fusion melacak penggunaan "Netflix dan Chill "sebagai sindiran berasal dari musim panas 2014. Kala itu, istilah tersebut mulai digunakan oleh gadis remaja untuk memperingatkan orang lain bahwa ketika seorang anak laki-laki meminta Anda untuk "Netflix dan Chill", sebenarnya tidak pernah berarti Netflix dan bersantai.
Anak laki-laki ini selalu memikirkan hal lain. Pada tahun 2014, sifat eufemisme dari ungkapan itu ditetapkan. Kemudian mulai muncul banyak meme yang mengaitkan istilah tersebut dan menjadikannya lelucon.
Pada Juli 2015, Netflix sendiri masuk ke dalam meme tersebut, memposting gif dari film Clueless, di mana karakter Alicia Silverstone mencoba merayu seorang teman sekolah sambil menonton televisi, hanya untuk bisa berhubungan seks, dengan judul: “Netflix and Chill".
Jadi, ketika nanti ada orang yang mengajak untuk Netflix and Cill, sebaiknya pertayakan lagi apa maksudnya.
Baca Juga: Mahal Banget! Ini Nilai Kontrak Meghan dan Harry dengan Netflix
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik November 2025, Cocok Buat PUBG Mobile
-
Ratusan Hewan Ternak Warga Mati Disapu Awan Panas Gunung Semeru, Dampak Erupsi Makin Meluas
-
Profil Victor Hartono: Pewaris Djarum, Dicekal Negara Diduga Kasus Pajak
-
Dugaan Korupsi Miliaran Rupiah, Kejati DIY Geledah Kantor BUKP Tegalrejo Jogja
Terkini
-
Bukan Hanya Tren: Indonesia Pimpin Gerakan 'Slow Fashion' Global di BRICS+ Fashion Summit Moskow
-
5 Rekomendasi Body Lotion Mengandung AHA dan BHA untuk Memutihkan Kulit
-
5 Rekomendasi Lipstik Matte untuk Bibir Kering Usia 40 Tahun ke Atas
-
Dari Wellness hingga Kuliner Viral: Panduan Lengkap Menikmati Kemeriahan di Bulan November
-
5 Body Lotion Mengandung Retinol untuk Usia 40 Tahun, Bikin Kulit Tetap Kencang dan Glowing
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Menghilangkan Bekas Jerawat
-
4 Peeling Serum Terbaik untuk Usia 30 Tahun, Bikin Kulit Cerah dan Awet Muda
-
5 Rekomendasi Maskara Wudhu Friendly dan Mudah Dibersihkan, Cocok Buat Muslimah Anti-Ribet
-
5 Rekomendasi Bedak Padat dengan Hasil Dewy, Bikin Kulit Glowing Tanpa Terlihat Berminyak
-
6 Rekomendasi Parfum Aroma Bunga untuk Wanita Karier, Elegan dan Tahan Lama