Suara.com - Salah satu masalah yang membuat perempuan tidak menyalakan kamera saat rapat atau pertemuan virtual adalah kondisi rambut. Contohnya adalah rambut megar yang sering bikin kesal karena susah diatur dan gampang kusut.
Jangan panik, ya. Biolage Indonesia memperkenalkan kembali Deep Smoothing Serum. Ini adalah serum best-selling dari Biolage yang bisa diandalkan untuk tampil secara on-point dengan waktu singkat.
Produk Biolage Deep Smoothing Serum mengandung manfaat kebaikan alam di setiap tetesnya. Kandungan bahan alami yang terdapat dalam serum rambut ini akan membantu perawatan rambut kusut, mengembang, dan sulit diatur menjadi bebas megar, lembut, serta tampak berkilau.
Memangnya, kandungan bahan alami apa yang terkandung dalam produk serum rambut ini?
Avocado (Alpukat)
Alpukat mengandung berbagai macam vitamin, mineral, dan asam lemak yang dikenal baik untuk kesehatan rambut. Itulah kenapa buah ini dapat membuat rambut lembut dan mudah diatur, serta melindungi rambut dari kerusakan.
Grapeseed Oil (Minyak Biji Anggur)
Grapeseed oil mempunyai tekstur yang lebih ringan ketimbang olive oil atau coconut oil sehingga ideal untuk melembabkan rambut kering tanpa membuatnya menjadi lepek dan lengket.
Grapeseed oil juga dikenal bermanfaat menjaga kelembapan rambut, mencegah kusut dan ujung rambut bercabang, serta melindungi rambut rapuh. Intinya, kandungan bahan alami ini mampu melembutkan, menguatkan, dan memberi kilau indah pada rambut.
Baca Juga: Nggak Ribet, 7 Tips Terbaik untuk Perawatan Rambut Tipis
"Dengan kandungan bahan natural yaitu avocado dan grapeseed oil, Deep Smoothing Serum ini ditujukan untuk semua jenis rambut yang ingin lebih lembut, lebih berkilau dan agar rambut yang mengembang dan sulit diatur menjadi tidak megar," ujar Candra Suyatno, Technical Manager Biolage Indonesia, dalam rilis yang diterima Dewiku.com---jaringan Suara.com belum lama ini.
"Serum ini juga dapat melindungi rambut dari panas catokan atau hair dryer agar rambut tidak kering. Jadi tidak hanya melindungi dan menjaga rambut kamu, tetapi juga secara effortless dapat memiliki rambut yang selalu siap ada di depan kamera," imbuh dia kemudian.
Deep Smoothing Serum bisa didapatkan melalui Toko Resmi Matrix Indonesia di Shopee seharga Rp132 ribu. Sebagai informasi tambahan, sangat disarankan untuk membaca cara penggunaan dan peringatan yang ada di setiap kemasan sebelum mencoba produk ini.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
9 Rekomendasi Cushion untuk Kulit Sawo Matang, Hasil Flawless dan Tahan Lama
-
7 Sepatu Running Plat Carbon Terbaik, Lari Makin Kencang Modal Rp500 Ribuan
-
Viral! Ibu di Lampung Amuk Siswi yang Diduga Bully Anaknya yang Yatim, Tegaskan Tak Mau Memaafkan
-
7 Rekomendasi Outfit Pilates Hijab yang Nyaman dan Stylish, Harga Terjangkau
-
Gebrakan Fashion Indonesia: Purana dan Fuguku Pukau Panggung Internasional di Kuala Lumpur
-
4 Rekomendasi Face Wash Non SLS yang Aman untuk Kulit Sensitif
-
6 Rekomendasi Sepatu Lari Terbaik untuk Pace 6, Nyaman dan Cegah Risiko Cedera
-
Fosil Reptil Laut Berleher Panjang dari Zaman Purba Ditemukan di China
-
7 Pilihan Lip Tint Warna Natural untuk Remaja, Glow Up Alami Modal Rp15 Ribuan
-
5 Sunscreen Mengandung Ceramide untuk Melindungi Skin Barrier, Ramah Kulit Sensitif