Suara.com - Sherina Munaf dan Baskara Mahendra baru saja resmi menikah pada Selasa (3/11/2020) kemarin. Bintang film Petualangan Sherina tersebut terlihat cantik dengan busana serba putih, yang terdiri dari atasan berpotongan blazer serta bawahan berupa celana.
Di sisi lain, berikut ini adalah daftar zodiak paling romantis yang kisah cintanya akan bersemi di bulan November 2020 ini. Wah, ada zodiakmu?
Berita mengenai gaya santai Sherina menikah pakai celana serta zodiak paling romantis masuk dalam daftar berita kanal Lifestyle paling populer di Suara.com edisi Rabu (4/11/2020) berikut ini!
1. Menikah dengan Baskara Mahendra, Sherina Munaf Kenakan Blus dan Celana
Sherina Munaf dan Baskara Mahendra resmi menikah pada Selasa (3/11/2020). Kabar pernikahan ini disampaikan keduanya melalui video singkat di Instagram masing-masing.
Pasangan kekasih terpaut usia 3 tahun tersebut memamerkan cincin pernikahan di jari masing-masing. Keduanya tampak begitu bahagia, tersenyum lebar ke arah kamera.
2. 3 Zodiak Paling Romantis November 2020, Scorpio Akhirnya Bertemu Jodoh
Selamat tinggal Oktober, selamat datang bulan baru! Di awal November ini, tentu Anda sudah tidak sabar mengetahui peruntungan zodiak masing-masing.
Baca Juga: Tes Kepribadian: Cari Tahu Kelebihanmu Sebagai Perempuan Lewat Gambar Ini
Salah satu ramalan zodiak yang senantiasa menarik dibaca adalah seputar asmara. Semua orang tentu ingin agar kisah cinta mereka berjalan lancar bulan ini.
3. Penerbangan Sepi, Singapore Airlines Buka Kursus dan Pelatihan
Singapore Airlines melakukan cara unik untuk menyiasati minimnya oemasukan akibat pandemi Covid-19.
Dilansir Anadolu Agency, Singapore Airlines pada Selasa (3/11/2020) meluncurkan paket pelatihan untuk mendapatkan pemasukan di tengah krisis penerbangan akibat Covid-19.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Cara Mencuci Sepatu Kanvas Putih, Kinclong seperti Pertama Beli
-
5 Sepatu Running Sekelas Asics Novablast Versi Murah, Cushion Nyaman dan Empuk
-
Urutan Hair Care untuk Menghilangkan Uban Usia 40 Tahun ke Atas
-
Terpopuler: Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans hingga Sepatu Jalan Kaki Terbaik
-
Desa Snack: Saat Cerita Desa Menjadi Kekuatan Komunitas Online
-
Kapan Batas Akhir Bayar Utang Puasa Ramadan 2025, Simak Jadwalnya untuk Umat Muslim!
-
5 Salep Apotek untuk Pudarkan Keloid, Cocok untuk Bekas Luka Pascaoperasi
-
3 Lipstik Viva Mulai Rp18 Ribuan untuk Wanita Usia 40-an, Bikin Wajah Tampak Awet Muda
-
3 Rekomendasi Susu Khusus untuk Pasien Kanker, Harga di Bawah Rp100 Ribu
-
4 Sabun Cuci Muka untuk Membantu Mengencangkan Kulit Usia 40 Tahun ke Atas