Suara.com - Istri presenter kondang Ruben Onsu, Sarwendah ternyata enggan membeli tas-tas mewah. Hal tersebut terungkap lewat cuplikan wawancara lawas antara Ruben dengan Luna Maya yang membahas perihal keuangan rumah.
Di sisi lain, ramalan zodiak hari ini mengatakan bahwa Virgo sedang ingin menang sendiri. Wah kenapa? Berita mengenai Sarwendah yang enggan membeli tas mahal serta zodiak Virgo yang mau menang sendiri masuk dalam daftar berita kanal Lifestyle paling populer edisi Selasa, 5 Januari 2021 berikut ini.
1. Sarwendah Nggak Doyan Belanja Tas Mahal, Warganet Sentil Istri Artis Lain
Selebriti perempuan biasanya identik dengan kebiasaan belanja barang-barang mewah dengan harga mahal. Tapi sepertinya kebiasaan itu tidak berlaku untuk istri Ruben Onsu, Sarwendah.
Baru-baru ini di TikTok beredar cuplikan wawancara lawas Ruben dengan Luna Maya yang membahas perihal keuangan rumah. Dalam video itu Ruben menyebutkan bahwa istrinya tidak hobi belanja.
2. Ramalan Zodiak 5 Januari 2021: Virgo, Stop Merasa Paling Benar!
Ramalan zodiak hari ini, Selasa (5/1/2021), kamu yang dinaungi zodiak Virgo agaknya harus mulai menurunkan ego. Coba pertimbangkan juga kebutuhan pasanganmu untuk didengar. Itu akan membuat semuanya lebih baik.
Seperti apa ramalan untuk zodiak yang lain? Merangkum Astrology.com, berikut ini ulasan lengkap tentang peruntungan asmara berdasarkan zodiak hari ini, Selasa (5/1/2021).
Baca Juga: Ramalam Zodiak Asmara, Kesehatan dan Keuangan di 2021, Yuk Diintip!
3. Pelanggan Restoran Ngeyel Tak Mau Pakai Masker, Pelayan Ini Langsung Resign
Di pandemi Covid-19, salah satu protokol kesehatan yang wajib dilakukan adalah memakai masker. Banyak tempat umum seperti kafe atau restoran yang tak mengijinkan masuk pelanggan yang tidak memakai masker.
Biasanya, orang yang masuk ke restoran tak akan dilayani bila tidak memakai masker. Contohnya terlihat pada video yang diunggah oleh akun Tiktok @thetushouse.
4. Syok Nongkrong di Pantai Bali Habis Rp2 Juta, Warganet: Segitu Mah Murah
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
5 Sepatu Lokal Mirip New Balance 574, Harga Cocok untuk Budget Terbatas
-
7 Moisturizer untuk Usia 40 Tahun ke Atas di Indomaret, Best Anti Aging!
-
Warna Lipstik Apa yang Cocok untuk Usia 60 Tahun? Ini 5 Produk Terbaik agar Tampak Muda
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Tangan, Bantu Atasi Kulit Kering dan Keriput
-
7 Sunscreen Terbaik di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas
-
6 Pilihan Sepatu Lari Lokal Terbaik untuk Pria Usia 40 Tahun ke Atas
-
3 Shio Dapat Keberuntungan Melimpah 17-23 November 2025, Cek Hari Baikmu Mulai Besok!
-
5 Parfum Alternatif YSL Libre yang Lebih Murah dan Wanginya Mewah
-
5 Warna Lipstik yang Harus Dihindari Kulit Sawo Matang, Bikin Wajah Makin Kusam!
-
7 Warna Lipstik yang Cocok untuk Kulit Sawo Matang, Bikin Penampilan Makin Stand Out!