Suara.com - Menara Pisa menjadi salah satu dari tujuh keajaiban dunia, karena kemiringannya tak membuat bangunan jatuh.
Menara setinggi 57 meter yang terletak dialun-alun Piazza dei Miracol ini, rupanya memiliki berbagai fakta unik di dalamnya.
Berikut beberapa fakta unik dan menarik mengenai Menara Pisa, dilansir Bella Italia Tour:
1. Bagian dari komplek
Menara Pisa sekarang diketahui jika ia berdiri sendiri. Namun, pada pembuatanya, bangunan yang satu ini dimaksudkan ke dalam komplek arsitektus yang ada di sekelilingnya. Bangunan miring satu ini mewakili menara lonceng Katedral marmer Santa Maria Assunta di dekatnya.
Namun, karena bentuknya yang menjadi miring, menara ini terlihat dibuat sendiri tanpa menyatu dengan bangunan-bangunan di sekitarnya.
2. Situs warisan dunia
Komplek Menara Pisa ini menjadi milik UNESCO sejak 1987 dan dinyatakan sebagai Situs Warisan Dunia. Menara Pisa dan bangunan-bangunan di sekililingnya dikenal dengan nama Piazza del Duomo.
Keempat bangunan tersebut adalah contoh arsitektur abad pertengahan yang baik dan memengaruhi seni monumental Italia antara abad ke-11 dan ke-14.
Baca Juga: 6 Fakta Unik Kue Keranjang, Pembawa Kesejahteraan yang Dibuat dalam 12 Jam
3. Hampir dua abad untuk membangunnya
Rupanya proses pembangunan Menara Pisa yaitu selama 199 tahun. Bangunan ini mulai dibangun sejak 1173 dan seleai pada 1372.
Pertempuran yang terjadi saat itu yang membuat pembangunan menara ini sering mengalami hambatan. Pertempuran ini terjadi selama tiga fase.
Fase pertama berlangsung hingga 1272 dan terjadi konflik antara Pisa dan Genoa. Lalu fase kedua, Genoa mengalahkan Republik Pisa dalam Pertempuran Meloria. Fase ketiga berlangsung dari 1284 hingga 1319, ketika lantai terakhir akhirnya ditambahkan ke menara.
4. Awalnya tidak miring
Pada awalnya Menara Pisa tidak miring. Kemiringan terjadi karena buruknya tanah di bawah menara yang membuatnya menjadi miring ke arah utara. Menurut beberapa teori, nama Pisa sebenarnya berasal dari bahasa Yunani yang artinya “pasir berawa”.
Berita Terkait
-
Ngeri! 10 Senjata Rahasia Hewan yang Bikin Ilmuwan Geleng-Geleng Kepala
-
Otaknya Nggak Kalah Sama Manusia! Ini 10 Hewan Paling Cerdas di Muka Bumi
-
Bukan Cuma Kucing atau Panda, Ini 10 Hewan Paling Gemas di Dunia yang Jarang Kamu Tahu
-
7 Kota di Dunia yang Penduduknya Kurang dari 100 Orang, Nomor 3 Bikin Melongo
-
Bukan Cuma Mawar atau Melati: 7 Tanaman 'Aneh' dari Penjuru Dunia yang Bikin Melongo
Terpopuler
- 6 Sepatu Adidas Diskon 60 Persen di Sports Station, Ada Adidas Stan Smith
- Kronologi Lengkap Petugas KAI Diduga Dipecat Gara-Gara Tumbler Penumpang Hilang
- 5 Moisturizer dengan Alpha Arbutin untuk Memudarkan Flek Hitam, Cocok Dipakai Usia 40-an
- 15 Merek Ban Mobil Terbaik 2025 Sesuai Kategori Dompet Karyawan hingga Pejabat
- 10 Mobil Terbaik untuk Pemula yang Paling Irit dan Mudah Dikendalikan
Pilihan
-
Viral Tumbler Tuku di Jagat Maya, Berapa Sebenarnya Harganya? Ini Daftar Lengkapnya
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
Terkini
-
7 Rekomendasi Maskara Lokal yang Bikin Bulu Mata Tebal dan Panjang, Mulai Rp30 Ribuan!
-
Kemenpar Genjot Gerakan Wisata Bersih, Destinasi RI Makin Ramah Lingkungan
-
Healing Akhir Tahun, Hotel ini Tawarkan Ragam Aktivitas dan Kuliner Menarik Jelang Nataru
-
Bukan Sekadar Gereja: Inilah 'Rumah Bunda' di Lereng Gunung Wilis yang Menawarkan Kedamaian Batin
-
5 Tas Charles & Keith Ini Diskon Tembus 46 Persen, Harganya Anjlok Jadi Rp500 Ribuan
-
Perjuangan Natasha Wilona Melawan Jerawat Sampai ke Korea
-
Rahasia Sunscreen Mineral Anti Kemerahan: Diciptakan Khusus untuk Kulit Sensitif
-
Dari Keseimbangan Rumah Tangga ke Konservasi Hutan: Kisah Pemberdayaan Perempuan Penanam Pohon
-
5 Pilihan Sepatu Nongkrong Lokal Sekelas New Balance Ori, Harga Murah Kualitas Dunia
-
Apa Sih Kelebihan Tumbler Tuku? Cek 3 Rekomendasi Lain yang Tak Kalah Berkualitas