Suara.com - Ada kejadian tak terduga yang dialami oleh salah seorang warganet usai berbelanja di tukang sayur. Gara-gara tulisan di kemasan tempe, banyak warganet yang gagal fokus dan memberikan berbagai tanggapan.
Ada juga berita tentang seorang warganet yang viral setelah membagikan momen glow up bersama ibu. Hal tersebut dibagikan lewat video di akun TikTok @almineta.
Berita mengenai tempe yang bikin kaget serta pasangan ibu-anak glow up bersama, masuk dalam daftar berita kanal Lifestyle paling populer di Suara.com edisi Kamis, 8 April 2021 berikut ini.
1. Warganet Beli Tempe di Tukang Sayur, Publik Kaget Pas Baca Mereknya
Tempe menjadi salah satu makanan yang cukup digemari oleh masyarakat Indonesia. Umumnya tempe diolah dengan cara digoreng atau dijadikan sayur.
Bicara soal tempe, belum lama ini ada kejadian tak terduga yang dialami oleh salah seorang warganet usai berbelanja di tukang sayur.
2. Viral Ibu dan Anak Glow Up Bersama, Sekarang Malah Mirip Adik-Kakak
Tampil cantik dan awet muda merupakan impian banyak wanita. Bahkan, tak sedikit orang tua yang kini tampil awet muda hingga sulit dibedakan dari sang anak.
Baca Juga: Teman Cowok Masuk Kamar Cewek Pas Study Tour, Tertangkap Basah oleh Gurunya
Belum lama ini, seorang warganet viral setelah membagikan momen glow up bersama ibu. Hal tersebut dibagikan lewat video di akun TikTok @almineta.
3. Lama Naksir Tetangga Tahunya Diajak Nikah, Kisah Cinta Wanita Ini Bikin Iri
Kisah cinta yang dibagikan oleh wanita bernama Itha menyedot perhatian warganet TikTok. Kisah itu dikemas dalam sebuah video yang diunggah Itha dalam akun @itha_weee pada Selasa (6/4/2021) kemarin.
Itha membuka video itu dengan potret cantiknya dan menambahkan caption singkat tentang keseluruhan kisahnya. Ternyata ia akan menyampaikan cerita tentang dirinya yang baru saja diajak menikah oleh tetangga sendiri.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 Sepatu Adidas Diskon 60 Persen di Sports Station, Ada Adidas Stan Smith
- Kronologi Lengkap Petugas KAI Diduga Dipecat Gara-Gara Tumbler Penumpang Hilang
- 5 Moisturizer dengan Alpha Arbutin untuk Memudarkan Flek Hitam, Cocok Dipakai Usia 40-an
- 15 Merek Ban Mobil Terbaik 2025 Sesuai Kategori Dompet Karyawan hingga Pejabat
- 10 Mobil Terbaik untuk Pemula yang Paling Irit dan Mudah Dikendalikan
Pilihan
-
BRI Sabet Penghargaan Bergengsi di BI Awards 2025
-
Viral Tumbler Tuku di Jagat Maya, Berapa Sebenarnya Harganya? Ini Daftar Lengkapnya
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
Terkini
-
5 Rekomendasi Pelembap Sariayu untuk Ibu Rumah Tangga
-
5 Sepatu Lokal Carbon Plate Pesaing Nike dan Adidas, Mulai Rp300 Ribuan
-
5 Rekomendasi Paket Wisata Banyuwangi: Open Trip Snorkeling atau Naik Gunung
-
3 Rekomendasi Sepatu Lari Hoka Terbaik Diskon 70 Persen di Foot Locker
-
7 Rekomendasi Tumbler Rosca yang Murah, Lucu dan Menggemaskan
-
5 Paket Open Trip Jogja untuk Liburan Akhir Tahun, Mulai Rp200 Ribuan
-
Karier PR Zaman Now: Bukan Hanya Pintar Bicara, tapi Melek Data
-
Kamu Termasuk? Ini 3 Zodiak Paling Beruntung di Minggu Pertama Desember 2025
-
5 Sepatu Lari dengan Fitur Waterproof Cocok untuk Musim Hujan
-
3 Shio Diramal Bakal Cuan Selama Minggu Pertama Desember 2025, Cek Tips Menarik Hokinya!