Suara.com - Pemilik zodiak Virgo tengah ingin sendirian, sialnya ia malah tertimpa masalah. Lalu bagaimana penjelasan pemilik zodiak lainnya?
Ada pula unggahan yang viral di media sosial, di mana seorang anak duduk di antara pengantin di sebuah pelaminan. Publik bertanya-tanya, siapa anak tersebut?
Berita mengenai nasib pemilik zodiak Virgo dan viral foto anak di pelaminan masuk dalam daftar berita kanal Lifestyle paling populer edisi Senin, 31 Mei 2021 berikut ini.
1. Ramalan Zodiak 31 Mei 2021: Butuh Waktu Sendiri, Virgo Malah Tertimpa Masalah
Menurut ramalan zodiak hari ini, Senin (31/5/2021), zodiak Virgo sedang ingin sendirian dan fokus pada pekerjaan. Namun, kamu malah harus menghadapi masalah.
Bagaimana dengan peruntungan zodiak lainnya hari ini? Melansir Horoscope.com, berikut ramalan zodiak harian untuk 31 Mei 2021.
2. Faktanya Bikin Haru, Viral Bocah di Pelaminan Ini Sempat Dikira Anak Pengantin Pria
Video seorang bocah laki-laki yang ikut duduk di pelaminan bersama pasangan pengantin tengah viral di media sosial. Tak hanya akrab dengan kedua mempelai, ada yang mengira jika anak laki-laki tersebut adalah anak dari pengantin pria.
Baca Juga: Ngakak! Ingin Beri Kejutan untuk Teman, Warganet Malah Salah Rumah
Momen tersebut dibagikan oleh akun TikTok @shofiatatarias_ dan menjadi viral. Di sana, pengunggah video meminta warganet menebak identitas sang anak.
3. Viral Pria Ini Menangis saat Peluk Pengantin Wanita, Alasannya Bikin Ikut Mewek
Video seorang pria yang menangis saat memeluk pengantin wanita di pelaminan tengah viral di media sosial. Video tersebut awalnya dibagikan lewat TikTok.
Pada video yang diunggah oleh akun @rcalorenza tersebut, tampak sosok seorang pria berbaju hitam yang naik ke pelaminan sambil menangis.
Berita Terkait
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
Terkini
-
7 Bedak Anti Dempul yang Bisa Tutup Flek Hitam, Bikin Wajah Flawless Natural
-
Warga Jakarta Bisa Naik Layanan Transportasi Umum Gratis, Ini 15 Golongan yang Berhak
-
5 Sunscreen yang Mengandung Niacinamide dan Ceramide untuk Mencerahkan Wajah
-
3 Sepatu Padel New Balance Terbaik yang Nyaman dan Murah, Bikin Gerakan Makin Lincah
-
5 Cushion yang Non Comedogenic Mulai Rp60 Ribuan, Aman untuk Kulit Sensitif
-
Begini Mewahnya Rumah Onad yang Digerebek Polisi, Harganya Bikin Shock
-
Mengintip Museum Papua yang Dikunjungi Anies Baswedan di Jerman, Punya Ratusan Artefak
-
Onad Ditangkap Karena Narkoba, Coki Pardede Sindir Habib Jafar: Sakit Hati Dulu Tak Disupport?
-
5 Rekomendasi Produk Wardah untuk Hilangkan Flek Hitam Membandel, Harga Mulai Rp18 Ribuan!
-
Berapa Jumlah Anak Tangga yang Baik Menurut Feng Shui? Ini Aturannya biar Tetap Hoki