Suara.com - Kendati dikenal dengan rasanya yang lebih pahit dari jenis madu lain, madu hitam nyatanya punya banyak manfaat kesehatan. Tahukah Anda apa saja manfaat madu hitam tersebut?
Senyawa alkaloid yang menyebabkan rasa pahit pada madu hitam rupanya justru membawa beragam zat kimia yang dibutuhkan tubuh seperti flavonoid serta saponin.
Dilansir dari berbagai sumber, berikut 7 manfaat madu hitam untuk kesehatan tubuh.
Kandungan glukosa yang rendah pada madu hitam dikenal mampu membantu menurunkan kadar gula darah, khususnya pada penderita diabetes. Di samping itu, madu pahit ini mampu mengurangi frekuensi buang air kecil di malam hari.
Mengatasi gangguan sistem pencernaan
Madu hitam dikenal mampu menetralkan kadar asam lambung sehingga permasalahan pada sistem pencernaan pun dapat dicegah.
Tidak hanya itu, beragam penyakit pada lambung seperti gastritis juga bisa dicegah dengan mengonsumsi madu hitam secara rutin.
Mempercepat penyembuhan luka
Baca Juga: Kemenkes: 95,5 Persen Orang Indonesia Jalani Diet Tidak Sehat
Luka pada kulit, khususnya luka bakar, dapat disembuhkan lebih cepat dengan mengoleskan madu hitam.
Sebuah penelitian telah mengamati bahwa pemeriksaan mikroskopis terhadap jaringan luka yang diberi madu hitam pada kulit tikus terbukti sembuh dalam waktu lima hari.
Atasi nyeri sendi
Sifat detoksifikasi pada madu hitam berfungsi untuk meredakan nyeri sendi akibat asam urat. Cara kerja madu hitam sebagai pereda nyeri sendi adalah menetralkan zat purin sehingga dapat dengan mudah terurai, lalu dikeluarkan oleh ginjal.
Salah satu antioksidan pada madu hitam, yakni femolat, dikenal mampu meningkatkan sistem kekebalan tubuh yang sangat kita perlukan saat ini.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
5 Rekomendasi Sandal Empuk untuk Kesehatan Lansia, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
7 Vitamin Wajib untuk Lansia, Atasi Badan Lemas Tubuh Auto Bertenaga
-
5 Rekomendasi Parfum Mobil Terbaik yang Tidak Bikin Pusing dan Mual
-
5 Rekomendasi Sepatu Safety Krisbow Terbaik untuk Kerja, Aman dan Nyaman
-
Skincare Apa Saja yang Sebaiknya Dipakai di Usia 50-an? Simak Anjuran Dokter Kulit
-
5 Sepatu Velcro Lokal Tanpa Tali, Solusi Anti Repot Buat Orang Tua
-
5 Sabun Cuci Muka Pilihan Paling Aman untuk Lansia, Ampuh Rawat Kulit Menipis
-
5 Parfum Murah Pria Tahan Lama Mirip Bleu de Chanel, Mulai Rp200 Ribuan
-
Begini Cara Warga Kertabumi Ubah Plastik Bekas Jadi Penghasilan Jutaan
-
5 Lip Balm Rp50 Ribuan untuk Lembapkan Bibir Kering dan Keriput di Usia 50 Tahun