Suara.com - Wisata di Pulau Seribu memang selalu jadi opsi menarik untuk siapa saja yang ingin mendapatkan short escape. Selain tidak terlalu jauh, pesona yang ditawarkan Pulau Seribu juga sangat menggoda sehingga kawasan ini masuk wishlist banyak orang untuk coba dikunjungi.
Namun dari sekian banyak ketenaran yang beredar di masyarakat, sebenarnya apa keunikan Pulau Seribu sendiri?
Nah, pada artikel singkat kali ini, Anda bisa mendapatkan sedikit informasi terkait pesona wisata Pulau Seribu yang unik, otentik, dan tak ditemui di lokasi lain. Simak selengkapnya di bawah ini!
Wisata tak akan lengkap tanpa kuliner otentik yang ada di kawasan tersebut. Tentu saja, kuliner pulau Seribu juga memiliki keunikan sehingga tak mungkin ditemukan di kota lain.
Karena memiliki garis pantai dan laut yang cukup produktif, makanan khas Pulau Seribu yang dimiliki tak jauh dari tema laut. Mulai dari talam ikan, sengkulun, puk cue, hingga kue maco, semua bisa ditemukan di seluruh kawasan wisata ini.
Menikmati Gradasi Warna Laut
Tak hanya memberikan pemandangan laut jernih, Pulau Seribu juga memiliki daya tarik lain berupa perairan dengan gradasi warna yang indah.
Saat senja datang, warna yang muncul di laut akan sangat beragam. Mulai dari biru alami, hingga hijau, hingga ke warna jingga dan merah khas matahari terbenam, semua tersaji dengan indah dan sempurna.
Baca Juga: 7 Rekomendasi Tempat Wisata di Pekanbaru untuk Liburan Akhir Tahun 2021
Flora dan Fauna Khas
Salah satu keunikan Pulau Seribu yang bisa Anda nikmati selanjutnya adalah keragaman flora dan fauna yang ada di sana. Kawasan ini jadi rumah untuk beberapa hewan eksotis, seperti elang bondol, penyu, rusa, hingga hiu.
Untuk floranya sendiri, Anda bisa menemukan beberapa tanaman khas yang tak ada di tempat lain.
Monumen Nasional
Bukan Monumen Nasional yang ada di Ibu Kota Jakarta, melainkan yang terdapat di kawasan pulau Seribu. Monumen ini ada di Pulau Pramuka dan dibangun untuk memperingati kepedulian terhadap kondisi koral di lautan.
Nama Pulau Unik di Kepulauan Seribu
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
7 Rekomendasi Parfum Wangi Ringan yang Fresh di Indomaret untuk Guru
-
5 Serum Vitamin C untuk Ibu Rumah Tangga, Bye-bye Kusam dan Tanda Penuaan Kulit
-
Lompatan Baru Wisata Jakarta: Destinasi Terintegrasi dari Pantai, Mangrove, hingga Outbound
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
-
OMG Creator Fest 2025, Ruang Kreatif Baru untuk Mendorong Perempuan Muda Berkarya dan Berkarier
-
Wangi Nusantara, Ini 7 Merek Parfum Indonesia yang sedang Naik Daun!
-
10 Rekomendasi Bedak untuk Ibu Rumah Tangga yang Mencerahkan dan Anti Menor
-
10 Ide Buket Hari Guru yang Murah tapi Tetap Cantik dan Berkesan
-
5 Rekomendasi Tone Up Cream untuk Mencerahkan Kulit Instan, Mulai Rp20 Ribuan
-
KUIS Uji Nyali: Tebak Nama Gunung-Gunung Megah Ini