Suara.com - Selain dikenal karena letaknya yang berada di ujung barat Pulau Jawa, rupanya Banten juga tak kalah populer dengan makanannya yang menggugah selera. Apa saja makanan khas Banten itu?
Nah, jika suatu hari kamu berkunjung ke Banten. Jangan lupa untuk mencicipi 6 makanan khas Banten yang dijamin bikin ketagihan, seperti berikut!
Pecak bandeng merupakan salah satu makanan khas dari tanah kelahiran wakil presiden kita, Ma’ruf Amin. Meski diolah dengan bumbu yang sederhana, namun cita rasa pecak bandeng tetap menggugah selera.
Kenikmatan pecak bandeng akan semakin terasa jika disantap dengan sambal yang dilengkapi dengan irisan jeruk nipis. Pecak bandeng dapat dengan mudah ditemukan di warung-warung pinggiran kota Banten.
2. Angeun Lada
Nama angeun lada diambil dari bahasa Sunda yang artinya sayur pedas. Selain dari rasanya, sensasi pedas angeun lada juga ada pada kuahnya yang berwarna bening dengan semburat kemerahan.
Salah satu kelezatan lain dari angeun lada adalah daging sapinya yang empuk karena telah diolah dengan sempurna. Angeun lada biasa disajikan di hari-hari besar, seperti hari raya Idul FItri.
3. Sate Bandeng
Baca Juga: Dijamin Lezat! Ini 10 Makanan Khas Banten yang Wajib Dicicipi
Jika pada umumnya sate diolah dari daging kambing atau ayam, beda dengan sate bandeng khas Banten satu ini. Selain perbedaan pada bahan utama, bentuk sate bandeng pun unik karena terbentuk dari daging bandeng yang sudah dihancurkan dengan menyisakan kulitnya.
Campuran rempah pada daging bandeng yang sudah dihancurkan membuat cita rasa makanan satu ini sangat menggugah selera. Kelezatan sate bandeng akan semakin sempurna jika disantap dengan nasi putih hangat.
4. Ketan Bintul
Makanan khas Banten selanjutnya adalah ketan bintul yang biasa ditemukan sebagai menu berbuka puasa.
Ketan bintul umumnya disajikan di atas daun kelapa dan ditaburi dengan serundeng yang juga terbuat dari kelapa parut yang sudah disangrai.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
Terkini
-
5 Rekomendasi Sepatu Turf Mini Soccer Brand Lokal Terbaik: Minim Cedera, Mulai Rp300 Ribu
-
5 Sepatu Asics Ori Diskon di Foot Locker, Ekstra Hemat Mulai Rp450 Ribu
-
7 Rekomendasi Micellar Water Tanpa Alkohol, Aman untuk Kulit Sensitif
-
Face Oil Dipakai setelah Apa? Ini Urutan, Manfaat, dan Rekomendasi Produknya
-
5 Rekomendasi Cushion untuk Kulit Kering, Hasil Makeup Tidak Crack
-
Hindari Kesalahan! 5 Kandungan Skincare yang Tak Seharusnya Dipadukan
-
5 Serum Lokal di Bawah Rp50 Ribu untuk Ibu Rumah Tangga, Bikin Wajah Cerah dan Glowing
-
5 Cara Mudah Agar Kulit dan Rambut Lebih Segar saat Bangun Tidur Pagi Hari
-
5 Suplemen untuk Wanita Usia 40 Tahun Cegah Penuaan, dari Kolagen hingga Vitamin E
-
Mie Kocok, Keajaiban Rasa dari Bandung yang Tak Pernah Pudar