Suara.com - Banyak orang sudah mempersiapkan pesta perayaan tahun baru 2022, termasuk aktris Jessica Mila, yang merayakan dengan cara memberi reward pada diri sendiri.
Tapi, menurut Mila, memberi reward atas pencapaiannya selama satu tahun, bukan berarti ia akan boros. Ia tetap akan memegang prinsip hemat sebagai gaya hidupnya meski di momen perayaan tahun baru sekalipun.
Berikut ini 4 trik ala Jessica Mila agar lebih hemat tapi tetap bisa enjoy di momen akhir tahun, yang bisa ditiru :
1. Alokasi Budget untuk Hiburan
Ini salah satu rahasia mengapa Jessica Mila selalu tampil segar dan happy. Dengan prinsip life balance-nya, Mila tidak pernah melupakan budget untuk hiburan.
Sebagian orang mungkin telah memiliki anggaran untuk kebutuhan primer, seperti kebutuhan rumah tangga, transportasi, makan dan minum, dan sebagainya.
Namun, terkadang kerap lupa untuk menyisihkan budget untuk kebutuhan lifestyle atau entertainment.
Padahal hal tersebut penting, dengan menyisihkan hingga 30 persen dari total budgebnkut bulanan.
Sehingga jika ingin beli skincare, staycation, dan belanja online bisa dikabulkan melalui porsi dana ini.
Baca Juga: Yuk Liburan, Selama Natal dan Tahun Baru 2022 Tak Ada Penyekatan
2. Meski Harga Terjangkau tapi Kualitas Terbaik
Ini adalah trik yang paling familiar, yaitu mencari penawaran harga terbaik tanpa mengurangi kualitas produk.
Ini karena tidak semua produk berkualitas tinggi itu harus mahal, dengan metode ini, bisa dilihat dibandingkan nilai dan kualitas, antara dua atau lebih barang dari merek yang berbeda.
Cara ini juga akan membantu untuk mendapatkan produk berkualitas yang sesuai dengan budget.
3. Tetap Tenang dan Beri Jeda waktu saat berbelanja
Salah satu cara yang dilakukan Mila untuk mencegah sifat impulsif adalah dengan memberikan jeda waktu unmtuk berpikir.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
7 Rekomendasi Sunscreen untuk Pengendara Motor Sesuai Jenis Kulit
-
Bacaan Doa 'Allahumma Bariklana Fi Rajaba' Lengkap dengan Artinya
-
Kekayaan Kapolri Listyo Sigit Prabowo yang Pilih Jadi Petani Ketimbang Menteri Kepolisian
-
4 Pilihan Lipstik Lokal Anti-Geser untuk Pemakaian Sehari-hari
-
Alur Balik Nama Sertifikat Tanah Warisan: Panduan agar Tidak Salah Langkah
-
Sertifikat Tanah Elektronik Apakah Wajib Dibuat Mulai 2026?
-
7 Gamis Terbaru 2026 Simple Elegan, Rompi Lepas Akan Jadi Tren!
-
POLLING: Mudik 2026 Kamu Naik Apa?
-
5 Krim Malam Lokal untuk Atasi Kulit Kendur Usia 50 Tahun ke Atas, Mulai dari Rp20 Ribuan
-
Dari Jalur Ringan Hingga Ekstrem: Ini Dia Sepatu Hiking Terbaru yang Dirancang untuk Semua Tantangan