Suara.com - Kadal memang menjadi salah satu hewan yang dapat mengusir beberapa jenis serangga dari kebun. Namun, saat jumlah kadal di kebun sudah di luar kendali, bukan tidak mungkin mereka justru akan merusak tanaman.
Oleh itu, penting untuk mengendalikan jumlah kadal di taman, namun usahakan jangan sampai membunuhnya, dan gunakan pengusir alami seperti beberapa jenis tanaman berikut.
Dilansir dari laman Green Garden Tribe dan Nursery Live, berikut 7 tanaman paling dibenci kadal yang bisa Anda jadikan alternatif.
1. Mentha piperita atau peppermint
Dengan aromanya yang sangat kuat, peppermint akan membuat kadal kebingungan untuk mendeteksi serangga yang akan mereka makan. Jadi, kadal akan segera menjauhi area yang dipenuhi dengan peppermint.
Selain bisa digunakan untuk mengusir kadal dari sekitar rumah, peppermint juga bisa digunakan untuk memasak dan ramuan herbal untuk masalah pencernaan.
2. Daun inggu
Tanaman selanjutnya yang dibenci oleh kadal adalah herb-of grace atau Rue. Selain dapat dijadikan sebagai tanaman hias karena bentuk daunnya yang cantik, bau rue yang sedikit apek akan membuat kadal membencinya.
Karena rasanya yang pahit, Rue jarang digunakan sebagai bahan masakan. Namun, Rue dapat digunakan sebagai ramuan obat sakit gigi, keseleo, hingga sakit kepala.
Baca Juga: Pengusaha Ini Siap Kasih 5 Hektar Kebun Kelapa Sawit ke Doddy Sudrajat, Syaratnya Setop Usik Faisal
3. Eucalyptus atau Nilgiri
Kelenjar minyak di bagian daun eucalyptus memiliki bau yang sangat. Aroma inilah yang kemudian bisa mengusir kadal dari kebun. Bahkan, beberapa orang menempatkan eucalyptus di dekat pintu dan jendela untuk mencegah cicak masuk ke rumah.
Kegunaan lain dari eucalyptus adalah sebagai bahan krim antiseptik. meredakan kulit iritasi, hingga menghangatkan tubuh.
4. Mentha arvensis atau mint Jepang
Tanaman herbal dengan tinggi 10-60 cm ini memiliki bau yang sangat kuat hingga membuat kadal membencinya.
Tanaman dengan bunga berwarna ungu pucat ini juga cocok untuk disimpan di dalam ruangan karena tidak perlu mendapatkan sinar matahari langsung setiap harinya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
5 Lipstik Wardah yang Warnanya Pas untuk Tone Kulit Indonesia
-
Kapan Waktu Terbaik untuk Minum Kopi? Ini Jawaban Ilmiahnya Menurut Penelitian
-
5 Sepatu Lari Lokal Terbaik Selevel Saucony, Mulai Rp100 Ribuan
-
Waspada Gejala Superflu di Indonesia, Benarkah Lebih Berbahaya dari COVID-19?
-
5 Toner Mawar untuk Menyegarkan dan Menyeimbangkan pH Kulit, Mulai Rp16 Ribuan
-
5 Shampo yang Bagus Buat Rambut Rontok Usia di Atas 40 Tahun, Mulai Rp40 Ribuan
-
Alternatif 7 Parfum Mirip Dior Sauvage: Wangi Maskulin, Harga Jauh Lebih Murah
-
Shio Apa yang Paling Hoki Hari Ini 7 Januari 2026? Cek Daftar Lengkapnya
-
5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 40 Tahun dengan Bantalan Empuk yang Nyaman
-
Cara dan Syarat Daftar BPJS Kesehatan untuk Pasien Cuci Darah