Suara.com - Pengalaman warganet yang kecewa usai membeli nasi kucing dengan lauk ayam goreng menjadi berita hits lifestyle paling banyak dibaca hari ini, Sabtu (22/1/2022).
Ada juga kekecewaan warganet tentang pengalaman naik kapal 30 jam Batam ke Jakarta hingga karakter zodiak Virgo yang menarik.
Simak rangkuman berita lifestyle menarik lainnya dari Suara.com, berikut ini.
1. Beli Nasi Kucing Lauk Ayam Goreng, Pas Dibuka Langsung Kecewa Berat Lihat Ukurannya
Nasi kucing menjadi salah satu kuliner yang cukup populer karena harga murahnya. Makanan ini disebut dengan nasi kucing gara-gara porsinya yang sedikit seolah-olah setara porsi makan kucing.
Biasanya nasi kucing akan dijual di angkringan dengan harga sekitar Rp1.500 sampai Rp3.000. Lauknya pun bakal menyesuaikan porsi nasi yang ada di dalamnya.
2. Naik Kapal Batam-Jakarta selama 30 Jam, Wanita Ini Bagikan Pengalaman yang Mengecewakan
Salah satu moda transportasi umum yang bisa digunakan untuk perjalanan antar pulau adalah kapal laut. Seorang wanita pun penasaran ingin mencoba perjalanan dengan naik kapal.
Baca Juga: Beli Nasi Kucing Lauk Ayam Goreng, Pas Dibuka Langsung Kecewa Berat Lihat Ukurannya
Momen perjalanannya di kapal laut itu dibagikan melalui akun TikTok @lidyapratidina. Ia menaiki kapal dari Batam menuju Tanjung Priok di akhir 2021 lalu karena gabut.
3. 15 Karakter Zodiak Virgo Wanita yang Menarik untuk Diketahui, Perfeksionis dan Selalu Ekstra Hati-Hati dalam Segala Hal
Mandiri, ambisius, perfeksionis, realistis, jenaka, gila kerja, blak-blakan, dan benar-benar menyebalkan. Ya, kata-kata itu mendefinisikan karakter zodiak Virgo wanita. Seorang wanita Virgo mungkin tampak sangat kritis dan arogan pada awalnya, tetapi kenyataannya adalah, semakin Anda mengenalnya, semakin Anda akan menyukai zodiak ini.
Merangkum dari Thought Catalog, Sabtu (22/1/2022), berikut ini adalah 15 hal yang harus Anda ketahui tentang karakter zodiak virgo wanita.
Berita Terkait
-
6 Nama Makanan Indonesia yang Bikin Bingung, Ada Nasi Kucing hingga Bika Ambon
-
Nongkrong di Angkringan 3 Ceret, Pesona Kuliner Khas Jawa di Kota Jambi
-
Kenapa Nasi Kucing Porsinya Kecil Banget? Ternyata Ini 5 Alasan di Baliknya
-
Viral Angkringan di Bantul Belum Buka Sudah Diserbu, Sehari Habis 500 Bungkus Nasi Kucing
-
Terpopuler Lifestyle: Erina Gudono Posting Foto Prewedding, Amanda Zahra Rayakan Halloween Pakai Kostum Dokter
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Dari Melepas Penat Hingga Pemberdayaan UMKM: Inilah Kekuatan Sentra Kuliner!
-
4 Rekomendasi Krim Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
-
Apa Saja Bisnis Putri Tanjung? Rumah Tangganya Dikabarkan Retak
-
Apa Saja Larangan untuk Wanita selama Masa Iddah? Azizah Salsha Diduga Mau Liburan ke Jepang
-
Fesyen Lokal Lawan Gempuran Barang Murah Impor: Bisakah Bertahan?
-
Taqy Malik Anak Siapa? Ramai soal Kasus Bangun Masjid di Tanah Sengketa
-
Transformasi Platform E-Commerce, Belanja Fashion Bakal Lebih Cepat, Mudah, dan Personal
-
Jadwal MotoGP Mandalika 2025, Simak Kejutan dan Dramanya!
-
Link Nonton Live MotoGP Mandalika 2025
-
5 Fakta Menarik Lauterbrunnen Swiss yang Indah, Lokasi El Rumi Lamar Syifa Hadju