Suara.com - Bibir kering menjadi salah satu masalah kulit paling umum. Apalagi bibir memiliki lapisan pelindung yang tipis, serta tidak memiliki kelenjar minyak dan sebasea. Dengan begitu, pada dasarnya bibir tidak bisa membentuk lapisan lembap sendiri.
Struktur unik ini juga yang menyebabkan bibir rentan kering karena kemampuannya yang jauh lebih rendah untuk menahan air daripada bagian kulit wajah lainnya.
Lalu bagaimana cara mencegah dan menangani bibir kering dan pecah-pecah?
Dikutip dari siaran pers Butter Rush Vitamin Lip Mask, ada beberapa cara alami untuk mengatasi masalah bibir kering dan bibir pecah-pecah. Cara tersebut di antaranya:
- Minum banyak air
- Jangan menjilat, menggigit, dan mengorek bibirmu
- Hindari mengigit / menahan barang-barang terbuat dari logam seperti paperclips, perhiasan, dsb dengan bibirmu
- Gunakan lip balm sepanjang hari
- Gunakan lip mask pada malam hari
Lip mask sendiri masker bibir yang diformulasikan untuk mengatasi bibir kering sehingga tampak lebih sehat dan kenyal. Dengan memakai lip mask, diharapkan bibir menjadi lebih ringan dan lembap sepanjang hari.
Cara pemakaiannya mudah, yaitu dioles sebelum tidur pada bibir untuk memberikan kelembapan yang melimpah pada bibir semalaman. Pada keesokan paginya, lap bibir dengan tisu atau kapas.
Lip mask sangat cocok digunakan untuk tipe bibir yang cepat kering dan pecah-pecah. Aplikasikan lip mask selama 5-10 menit, maka bibir kering akan perlahan hilang dan bibir akan terasa lembap kembali.
Berita Terkait
-
7 Dampak Negatif Stres bagi Kesehatan Rambut dan Kecantikan Kulit, Bisa Bikin Jerawatan dan Kelihatan Cepat Tua
-
Beli Skincare Mahal Tapi Takut Nggak Cocok? Coba Mini Serum Nacific untuk Atasi Berbagai Masalah Kulit
-
Kenali Penyebab Bibir Kering dan Pecah-Pecah, Cuaca dan Kondisi Kesehatan Berpengaruh
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
-
Menkeu Purbaya Mau Tangkap Pelaku Bisnis Thrifting
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
Terkini
-
Zodiak 28 Oktober Cocok dengan Apa? Ini Pasangan yang Paling Klop
-
7 Sabun Mandi Murah Khusus Kulit Kering yang Bisa Dibeli di Indomaret, Bye Kulit Bersisik!
-
6 Shio Paling Beruntung Hari Ini, 28 Oktober 2025: Siapa Saja yang Dapat Rezeki Nomplok?
-
7 Serum untuk Flek Hitam Membandel Usia 30 Tahun ke Atas yang Aman dan Ampuh
-
5 Shio Paling Hoki 28 Oktober 2025, Siapa yang Dapat Kejutan Rezeki Hari Ini?
-
Apakah Hari Sumpah Pemuda Wajib Mengibarkan Bendera Merah Putih? Ini Imbauan Kemenpora
-
Hari Sumpah Pemuda 2025 Upacara Pakai Baju Apa? Ini Aturan untuk ASN dan Pegawai
-
Terpopuler: Acuan Soeharto Bisa Jadi Pahlawan Nasional, Tikus Masuk Shio Paling Pelit
-
Teks Sumpah Pemuda 1928 dan Penegasan Tema "Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu"
-
31 Poster Hari Sumpah Pemuda 2025 Menarik Siap Pakai, Download Gratis di Sini