Suara.com - Menjadi anak semata wayang dari dua figur publik seperti Lesti Kejora dan Rizky Billar tentu saja menjadi keuntungan tersendiri bagi Baby Leslar. Apalagi OOTD yang dikenakan oleh Baby L selalu mengundang rasa penasaran dari warganet.
Tidak kalah dari anak-anak artis lainnya, walaupun masih berusia tiga bulan, OOTD milik Baby L selalu dilimpahi kemewahan. Pakaian yang dikenakan dari atas sampai bawah juga selalu keluaran dari brand-brand ternama.
Jika kemarin Baby L sempat tampil dengan OOTD serba Dior, kali ini ia tampil dengan OOTD serba Gucci. Gucci sendiri adalah luxury brand yang berasal dari Italia dan berbasis di Firenze.
Dilansir dari akun Instagram @leslaralfatih_fashion, OOTD serba Gucci ini memiliki harga mewah sama seperti desainnya.
1. Baby Sweatshirt with Gucci Logo
Kaos yang dikenakan oleh Baby L ini didominasi dengan warna putih ditambah logo Gucci di bagian depan. Memiliki lengan panjang, sweatshirt ini ternyata dibanderol dengan harga sampai Rp3,6 juta.
2. Gucci Baby Off-White Logo Lounge Pants
Walaupun tidak dijual secara satu paket, celana ini memiliki warna yang senada dengan kaosnya. Hasil kolaborasi dengan Off-White, celana ini bisa dibeli dengan harga Rp3 juta.
3. Baby Screener sneaker
Baca Juga: Gemas-Gemas Mewah, Harga Sepatu Gucci Baby L Bikin Melongo
Seperti namanya, sneaker Gucci ini memang diperuntukkan untuk anak-anak. Namun harganya sangat tidak ramah, yaitu sekitar Rp5,6 juta. Selain itu, sepatunya juga pernah dipakai Baby L ketika Gucci Challenge.
OOTD serba Gucci yang dipakai Baby L ini tentunya mendapatkan banyak komentar dari warganet, terutama para penggemar.
"Totalnya, outfit hari ini bisa buat beli motor," komentar warganet.
"Ini harganya bisa buat mulut netizen yang nyinyir," tambah warganet lain.
"Pingsan aku, harga sepatunya satu bulan gajiku," kata warganet lain.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
Terkini
-
Maudy Ayunda Bikin JFW 2026 Meleleh! Ini Rahasia Senyumnya yang Bikin Semua Terpukau
-
Terpopuler: Anak Purbaya Viral Sindir Gibran hingga 4 Bansos Cair November 2025
-
6 Shio Paling Beruntung 3 November 2025: Rezeki Melimpah, Keuangan Lancar
-
5 Rekomendasi Lip Balm Terbaik yang Bisa Mencerahkan Bibir Jadi Pink
-
5 Fakta Unik Keraton Solo: Berdiri Sejak Kapan?
-
7 Facial Wash Mengandung Niacinamide dan Salicylic Acid untuk Kulit Cerah Bebas Jerawat
-
5 Produk Viva yang Ampuh Hilangkan Bekas Jerawat, Harga Mulai Rp6 Ribu Saja
-
3 Rekomendasi Lipstik Viva dan Pilihan Warna Terbaiknya, Mulai Rp14 Ribu
-
5 Fakta Ompreng 'Palsu' MBG: Diduga Tidak Halal dan Pakai Bahan Berbahaya!
-
5 Rekomendasi Sepatu Trail Running Hoka Terbaik Buat Medan Ekstrem