Suara.com - Bicara soal Yogyakarta, hal yang terlintas umumnya adalah Tugu, Malioboro, atau Keraton. Padahal, destinasi wisata di Daerah Istimewa Yogyakarta juga tersebar di kabupaten lainnya, salah satunya di Kulonprogo.
Grand Dafam Signature Hotel YIA mengundang sejumlah rekan media nasional untuk mengikuti Media Famtrip yang diselenggarakan mulai Senin (14/6/2022). Acara ini diseleggarakan hingga Kamis (16/6/2022) di Kulonprogo.
Kegiatan ini juga bekerjasama dengan Dinas Pariwisata Kulonprogo untuk mengenalkan potensi wisata yang belum banyak dikenal oleh publik. Kulonprogo memiliki beragam destinasi wisata alam yang sangat sayang untuk dilewatkan.
Selain itu, akses ke Kulonprogo pun kini sangat mudah dijangkau. Dengan menaiki Kereta Bandara dari Stasiun Tugu, wisatawan hanya butuh waktu 40 menit untuk sampai ke Bandara Yogyakarta International Airport.
Lantas destinasi apa saja yang bisa didatangi di Kulonprogo? Berikut 5 tempat wisata yang bisa dikunjungi yang telah dirangkum oleh Suara.com.
1. Desa Wisata Purwosari
2. Sungai Mudal
3. Goa Kiskendo
4. Kopi Ingkar Janji
Baca Juga: Tampilkan Atraksi Menarik, 5 Destinasi Wisata Indonesia Ini Jadi Incaran Traveler
5. Pantai Glagah
Itulah 5 destinasi wisata yang bisa Anda datangi saat berkunjung ke Kulonprogo. Menarik, kan?
Berita Terkait
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
Terkini
-
Salah Pilih Sepatu, Lari Jadi Gak Enak? Ini Beda Nike dan Adidas yang Wajib Dipahami
-
5 Rekomendasi Toner untuk Menghilangkan Flek Hitam, Mulai Rp30 Ribuan
-
Profil Atika Algadrie, Ibu Nadiem Makarim Aktivis Antikorupsi
-
Berapa Kekayaan Ashanty? Dilaporkan Eks Karyawan Atas Dugaan Perampasan Aset
-
Menag Yakin Tepuk Sakinah Bakal Tekan Angka Cerai di Indonesia, Bagaimana Lirik dan Apa Maknanya?
-
6 Serum Mengandung Peptide untuk Usia 40 Tahun ke Atas, Bisa Atasi Flek Hitam
-
Dari Singkong Jadi Solusi Dunia: Bioplastik Greenhope Curi Perhatian di Expo Osaka 2025
-
UMKM Kini Bisa Punya Toko Online Sendiri, Gratis di Tahap Awal!
-
Urutan Penggunaan Skincare Skintific di Pagi dan Malam Hari: Rahasia Kulit Glowing dan Sehat!
-
10 Sunscreen SPF 50, Lindungi Kulit dari Flek Hitam dan Jerawat Tanpa White Cast