Suara.com - Air Susu Ibu (ASI) memang dinilai memiliki sejuta manfaat bagi kesehatan bayi. Namun, baru-baru ini viral sebuah video memghebohkan dari seorang lelaki yang mengaku jika dia menggunakan ASI lebihan sang istri dalam makanannya.
Video yang diunggah akun TikTok @mr.rorroy itu memperlihatkan wadah berisi buah-buahan yang ia bawa sebagai bekalnya. Yang menarik perhatian adalah dia kemudian menunjukkan kantong berisi ASI milik sang istri.
Lelaki asal Malaysia itu mengatakan, jika itu merupakan ASI milik anaknya yang tak habis diminum. Daripada dibuang, ia merasa jika lebih ia saja yang menghabiskan.
"Kalau baby tak habiskan, biar papa habiskan," tulisnya seperti yang Suara.com kutip pada Kamis (28/7/2022).
Lelaki tersebut pun lantas menuang ASI itu dalam wadah berisi potongan macam-macam buah, dan langsung menyendoknya untuk dimakan.
Tentu saja, video yang telah dilihat 1,2 juta warganet itu pun mengundang berbagai reaksi. Ada yang menganggap hal tersebut lucu, tapi banyak pula yang mengatakan jika hal tersebut tak diperbolehkan.
"Eh ayah boleh minum kah? Aku belajar dulu tak boleh, tolong someone terangkan," ujar @imanxxxxxx.
"Husnuzon aja lah. Dia pakai susu cair tapi dimasukkan ke dalam kantong ASI. Kebetulan adanya kantong ASI saja yang ada di rumahnya," tambah @an.sxxxxxxx.
"Sharing is caring right," tulis @aaruxxxx.
Baca Juga: Kocak! Gegara Grogi, Mempelai Pria Sebut Nama Calon Mertua Saat Ijab Kabul
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
5 Rekomendasi Sepatu Lokal Alternatif Veja, Murah Mulai Rp100 Ribuan
-
4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
-
5 Rekomendasi Tinted Moisturizer untuk Samarkan Kerutan Lansia, Mulai Rp50 Ribuan
-
Bibir Tebal Cocok Pakai Lipstik Apa? Cek 5 Pilihan yang Layak Dicoba, Mulai Rp23 Ribuan
-
5 Rekomendasi Skincare untuk Menghilangkan Milia di Usia 30 Tahun
-
5 Rekomendasi Warna Lipstik MAC yang Paling Populer dan Ikonik
-
5 Cushion Terbaik untuk Kulit Sensitif Usia 45 Tahun ke Atas
-
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
-
Bayar Fidyah Puasa 1 Hari Berapa Rupiah dan Kg Beras? Begini Ketentuan yang Benar
-
5 Rekomendasi Moisturizer Jepang, Formula Negeri Sakura Hempas Flek Hitam