Suara.com - Setelah berhijab, penampilan Aurel Hermansyah kerap menuai pujian. Selain disebut lebih cantik, gaya modis istri Atta Halilintar ini sering mencuri perhatian warganet.
Styling hijabnya pun sering menjadi inspirasi, salah satunya saat mengenakan aksesoris hijab berupa scarf ring berwarna emas yang cantik dalam beberapa kesempatan.
Di antaranya ialah, saat ibu Ameena Hanna Nur Atta tersebut memadukan hijab abu-abunya dengan sebuah scarf ring berbentuk segi empat. Serta scarf ring tiga lingkaran dengan hijab berwarna krem.
Bagaimana tidak, meski bentuknya tampak sederhana, ternyata dua scarf ring tersebut berasal dari merk mewah Hermes yang tentunya memiliki harga yang cukup fantastis.
Dikutip dari Instagram @fashion_aureliehermansyah_atta, harga scarf ring tersebut masing-masing dibanderol dengan harga Rp3 jutaan atau USD205.
Tentu saja hal ini menjadi sorotan tersendiri, membuat banyak warganet yang terkejut ikut berkomentar. Terlebih, benda yang ia kenakan dinilai cukup kecil, namun harganya disebut tak main-main.
"Miss Hermes, hampir semuanya ada merk Hermes," ujar @eenmxxxxxxxx.
"Bendanya kecil tapi harganya bikin nangis," ungkap @moetxxxxxxx.
"Gaji saya menangis melihat ini," tulis @thoixxxxxxx.
Baca Juga: Aurel Hermansyah Berencana Sekolahkan Ameena di Luar Negeri, Ini Alasannya
"Bisa buat beli beras stock setahun, min," tambah @rinixxxxxx.
Berita Terkait
-
Tas Hermes Shandy Aulia di Swiss Jadi Sorotan, Ramai Dibandingkan Warganet?
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Mager Mix and Match, Aurel Hermansyah Percayakan Style ke Atta Halilintar
-
Aurel Hermansyah Ajak Ameena Nonton Konser BLACKPINK, Netizen Malah Ribut?
-
Ajak Ameena Nonton Konser BLACKPINK, Kok Aurel Hermansyah Disentil Netizen?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Moisturizer Apa yang Bikin Cerah? Ini 7 Pilihan Terbaik buat Wajah Kamu
-
Bikin Pembaca Kesal, Siapa Sosok Kelly di Buku Broken Strings Aurelie Moeremans?
-
7 Sandal Pijat Kesehatan untuk Orang Tua, Mulai Rp20 Ribuan Bisa Lancarkan Aliran Darah
-
Mahfud MD Jamin Lolos, Kenapa Stand Up Mens Rea Pandji Pragiwaksono Sulit Dijerat KUHP Baru?
-
4 Essence Lokal Mirip SK-II Versi Lebih Murah, Anti Aging Agar Kulit Halus dan Kencang
-
Siapa Nama Asli Roby Tremonti? Diduga Ganti Nama Demi Mirip dengan Gitaris Alter Bridge
-
Ini Deretan Sinetron Aurelie Moeremans, Awal Mula Bertemu Tokoh yang Disebut di Broken Strings?
-
Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
-
3 Lip Cream Oh My Glam dengan Shade Melimpah, Harga Murah Rp20 Ribuan
-
Jangan Panik! Ini 9 Daftar Susu Nestle di Indonesia yang Aman dari Isu Racun Cereulide