Suara.com - Menerima penolakan dalam segala aspek kehidupan secara berulang kali tentu bisa menyebabkan seseorang kehilangan motivasi. Menghadapi penolakan dalam hubungan dan peluang karir terkadang membuat seseorang merasa masa depannya terasa sangat jauh.
Sangat wajar jika pertanyaan "Kenapa saya selalu ditolak?" itu sering muncul di kepala. Tentu saja, semua hal pasti memiliki alasan termasuk kenapa kamu selalu mendapat penolakan.
Dilansir dari laman Times of Indian, berikut beberapa alasan mengapa kamu sering mendapat penolakan.
Memiliki orang yang menimbulkan kerusakan emosional dan fisik dapat membahayakan kamu dengan cara yang bahkan tidak dapat kamu bayangkan. Hal yang terpenting adalah ketidakmampuanmu untuk mempercayai atau membentuk hubungan yang kuat. Trauma yang kamu hadapi di masa kecil dapat dipicu oleh penolakan masa kini.
2. Harga Diri yang Rendah
Harga diri yang sangat rendah bisa menjadi alasan utama mengapa kamu selalu ditolak. Ketika kurang percaya diri, yang diperlukan di hampir semua aspek kehidupan. Alih-alih membuat dirimu tumbuh, malah kamu membiarkan orang lain untuk menarik dan melucuti peluangmu.
3. Nilai Negatif
Ketika kamu memiliki nilai-nilai negatif yang menimbun pikiranmu sendiri. Pada saat itulah kamu akan berhenti membantu dan bersikap baik kepada orang lain. Dengan demikian penolakan datang. Padahal pikiran yang positif akan membantumu mencapai posisi yang sukses baik dalam hubungan ataupun karir.
Baca Juga: Tolak Anggota DPD RI Naik Mobil Komando, Orator Demo Buruh: Kita Tidak Butuh Lobi-lobi!
4. Gangguan Kepribadian
Gangguan kepribadian atau mendapat penolakan di masa kecil bisa menjadi alasan besar mengapa kamu sering menghadapi penolakan. Kurangnya pemahaman dari orang lain tentang gangguanmu mungkin membuat kamu sulit untuk berbaur. Orang lain mungkin melihat perilakumu aneh dan tidak biasa. Maka dari itu mereka merasa tak nyaman mengajakmu untuk berbaur ke lingkaran mereka.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
7 Cushion Lokal Harga Mulai Rp60 Ribu: Tahan Lama dan Minim Oksidasi, Pas untuk Makeup Konser
-
5 Sepatu Alternatif Docmart yang Stylish dan Empuk, Harga Mulai Rp200 Ribuan
-
Promo Superindo Hari Ini 2 November 2025: Diskon 50% dari Sosis hingga Deterjen
-
5 Rekomendasi Foundation Lokal Mulai Rp65 Ribu yang Tahan Lama, Cocok Banget untuk Makeup Wisuda!
-
5 Liptint Tahan Lama Terbaik untuk Bibir Hitam, Ada Kelebihan vs Kekurangannya
-
Minyak Kemiri Vs Minyak Rosemary, Mana yang Lebih Ampuh dan Cepat Menumbuhkan Rambut?
-
Nikahan Massal Anak Daro di Jakarta Coffee Week 2025: Saat Kopi, Budaya, dan Kolaborasi Menyatu
-
Sunscreen Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam SPF Berapa? Ini 3 Review Produk dan Harganya
-
5 Rekomendasi Cushion Waterproof dan Tahan Lama, Bikin Makeup Tak Mudah Luntur
-
Ramalan Zodiak Cancer dkk 2 November 2025: Info Lengkap Asmara, Karier, dan Keuangan