Suara.com - Aktris Korea Selatan, Son Ye Jin terus menjadi sorotan setelah menikah dan mengumumkan kabar kehamilannya beberapa waktu lalu.
Meski telah berusia 40 tahun, kecantikan istri dari aktor tampan Hyun Bin seakan makin terpancar. Ternyata, Son Ye Jin memiliki rahasia khusus untuk merawat kecantikan kulitnya lho.
Menurut bintang Crash Landing On You ini, sejak usia 20 tahunan dirinya sudah mulai menyadari pentingnya merawat kulit dari dalam. Karena itu, ia memilili rutinitas yang tak boleh terlewat.
"Sejak usia 20 saya audah rahin berolahraga. Selain itu, saya juga selalu mencuci wajah dengan sabun saat bangun tidur," pungkasnya dalam peluncuran brand minuman kolagen NutriVille secara virtual, pada Kamis (18/8/2022).
Lebih lanjut, Son Ye Jin juga mengungkap jika ia selalu menyesuaikan makeup yang akan digunakan dengan kondisi wajahnya saat itu. Lainnya adalah dengan mengonsumsi banyak air putih, serta minuman dengan kandungan kolagen dan vitamin C.
Karena saat ini di Korea sedang musim panas, Son Ye Jin juga selalu merawat kulitnya dengan sunscreen, lotion dan pelembap.
"Banyak orang melewatkan lotion dan pelembap saat musim panas karena berkeringat. Tapi saya selalu pakai untuk menjaga kulit tetap lembap," ujarnya lagi.
Untuk keseharian sendiri, saat ini dirinya selalu mengonsumsi makanan sehat. Salah satunya adalah dengam rutin menikmati buah yang ia blend sendiri setiap bangun tidur.
Campuran yang paling disukai adalah campuran buah pisang dan mangga, yang tak hanya nikmat, tapi juga cukup mengenyangkan.
Baca Juga: Tren Perawatan Face Icing atau Mengoleskan Es Batu ke Kulit, Bagaimana Efek Sampingnya?
"Mangga dicampur pisang diblend. Meski simpel namun ini cukup mengenyangkan. Jadi, mau beraktivitas sampai siang pun tetap masih kenyang," tutup dia.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
-
Bikin Cuan Ngalir Terus, Ini 7 Tanaman Hias Pembawa Keberuntungan untuk Dekorasi Rumah
-
16 Januari 2026 Libur Isra Miraj, Ini Amalan yang Bisa Dilakukan Umat Islam
-
4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
-
Bukan Buka Luka Lama, Psikolog Ungkap Pentingnya Aurelie Moeremans Tulis Pengalaman Traumatiknya
-
Viral Kisah Pilu Aurelie Moeremans, Ini Ciri Pelaku Child Grooming yang Perlu Diwaspadai
-
5 Sepatu Lari Terpopuler di Strava 2025: Desain Menarik, Ada Merek Lokal Murah
-
5 Rekomendasi Krim yang Efektif Samarkan Selulit, Kulit Auto Kencang dan Awet Muda
-
Mencicipi Donat Artisan yang Unik dan Autentik, Cita Rasa Bali di Setiap Gigitan
-
5 Pilihan Moisturizer Anti Aging Terbaik di Indomaret, Mulai Rp20 Ribuan