Suara.com - Perasaan jatuh cinta merupakan perasaan yang indah dan bisa dirasakan semua orang, baik pria atau wanita. Cara mengungkapkannya juga berbeda. Nah, dalam artikel ini, Anda akan disajikan sederet tanda wanita jatuh cinta diam-diam.
Tentu, beberapa cirinya bisa dilihat, sehingga Anda bisa menangkap ‘kode’ dari wanita tersebut. Berikut ciri atau tanda wanita sedang jatuh cinta diam-diam.
1. Tampil Rapi dan Memukau
Salah satu tanda yang paling mudah dikenal adalah bahwa seorang wanita akan tampil rapi atau memukau setiap kali bertemu dengan Anda. Namun demikian tampil rapi tidak serta merta menjadi tanda satu-satunya. Setidaknya dengan melihat tanda pertama ini, ada indikasi baik di balik setiap pertemuan Anda.
2. Memberikan Senyum Hangat
Wanita yang tengah jatuh cinta diam-diam juga selalu memberikan senyum hangat saat bertemu dengan Anda. Terkadang mereka juga merasa malu ketika harus kontak mata, dan memilih mencuri pandang sesekali sambil tersenyum manis.
3. Mudah Tertawa
Melempar lelucon saat mengobrol menjadi jurus andalan banyak orang. Ketika lawan bicara Anda banyak merespon dan tertawa, ini bisa jadi tanda baik bahwa ada perasaan suka atau jatuh cinta yang belum diungkapkan.
4. Perhatian pada Hal Detail
Baca Juga: 4 Tips Menggaet Perhatian Gebetan yang Cuek, Tingkatkan Karisma Diri!
Memberikan perhatian pada hal detail, misalnya gaya rambut, kacamata, jam tangan yang Anda kenakan, atau bahkan cara Anda berbicara, bisa jadi tanda selanjutnya. Wanita yang jatuh cinta cenderung memberikan perhatian lebih pada Anda dan semua detail yang ada pada diri Anda.
5. Tertarik dengan Hobi
Tidak jarang seorang wanita juga menunjukkan effort-nya dengan mencoba mempelajari hobi atau hal yang Anda sukai. Hal ini dilakukan agar obrolan terus hidup, dan bisa memperoleh kesempatan lebih banyak beraktivitas bersama dengan Anda.
6. Mulai Cemburu
Menjadi salah satu tanda yang paling jelas, ketika seorang wanita sudah mulai cemburu atau banyak bertanya dengan siapa Anda pergi keluar, maka Anda wajib bisa menerjemahkan ‘kode’ ini. Jangan sampai terlewat ya!
7. Banyak Meminta Pendapat
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart
-
Katalog Promo 1.1 Alfamart Spesial Tahun Baru 1 Januari 2026: Banjir Buy 1 Get 1, Cek Daftarnya!