Suara.com - Rambut kuat, halus dan lembut tentu saja menjadi sambaan setiap orang khususnya kaum hawa. Tidak sedikit orang-orang yang kemudian rajin ke salon agar rambut tetap berkilau.
Tetapi, beberapa orang tak jarang hanya memiliki sedikit waktu untuk menghabiskan waktu perawatan di salon.
Tidak harus pergi ke salon, sebenarnya ada beberapa bahan alami yang bisa Anda coba untuk diterapkan saat melakuan treatment rambut di rumah.
Selain lebih hemat, Anda bisa melakukan treatment ini saat libur atau luang di rumah.
Untuk daftar bahan apa saja yang bisa Anda coba, berikut simak rangkuman dari laman Stylecraze dan Hops.id---Jaringan Suara.com, Senin (12/9/2022).
1. Pijat hangat minyak kelapa atau zaitun
Pijat hangat menggunakan minyak kelapa/minyak zaitun dapat membantu merangsang folikel rambut dan meningkatkan pertumbuhan rambut. Siapkan 2-3 sendok makan minyak kelapa/minyak zaitun dan handuk hangat.
Pertama ambil 2-3 sendok makan (tergantung panjang rambut) minyak pilihan dan panaskan selama beberapa detik hingga hangat.
Pijat minyak tersebut ke kulit kepala dan kerjakan di sepanjang rambut. Pijatan itu sekitar 15 menit dan kemudian biarkan minyak menyerap selama 30 menit.
Baca Juga: Tips Beralih Produk Skincare Agar Kulit Wajah Tak Breakout
Tutup rambut dengan handuk hangat, lalu cuci rambut menggunakan sampo ringan bebas sulfat dan setelah itu gunakan kondisioner. Lakukan metode ini 2 kali seminggu.
2. Telur
Telur merupakan salah satu sumber protein yang paling melimpah. Telur dapat membantu memberi rambut nutrisi dan kilau sekaligus serta meningkatkan teksturnya.
Siapkan 1 telur utuh, 1 sendok makan minyak zaitun, 1 sendok makan madu, dan topi mandi.
Pertama aduk semua bahan bersama-sama untuk mendapatkan campuran dengan baik.
Lalu oleskan masker ke kulit kepala dan rambut, kemudian tutup menggunakan topi mandi dan tunggu selama 30 menit.
Berita Terkait
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Keuangan WIKA 'Berlumur Darah' Imbas Whoosh, Bosnya Pasrah Merugi
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
Terkini
-
MU+KU, Wajah Baru Retail Fashion yang Mengangkat Brand Lokal Berkualitas
-
15 Tips agar Aroma Parfum Tahan Lama di Kulit, Wangi Sepanjang Hari
-
Apa Itu Zero Growth? Konon Katanya Bakal Diterapkan untuk Pembukaan CPNS 2026
-
Bukan Cuma Gaya, Grooming Jadi Kunci Percaya Diri Pria Modern: Begini Caranya
-
Bayaran Syuting Amanda Manopo, Akui Siap Support Finansial kalau Kenny Austin Sepi Job
-
Kapan Libur Sekolah Semester Ganjil 2025/2026? Cek Jadwalnya di Sini dan Rencanakan Liburanmu
-
7 Rekomendasi Parfum untuk Hijabers, Tahan Lama Dipakai Aktivitas Outdoor
-
Menang Penghargaan, Hotel Bintang 5 di Bali Jadi Destinasi Kuliner Unggulan
-
7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
-
5 Potret Rumah Krisdayanti, Luas dengan Fasad Klasik Bak Istana Eropa