Suara.com - Lapas atau Lembaga Pemasyarakat sering dianggap sebagai tempat yang mengerikan. Meski ini merupakan tempat penahanan narapidana, namun suasana di dalam lapas sebenarnya jauh dari kesan buruk yang sering banyak orang bayangkan.
Seperti baru-baru ini, sebuah video di TikTok memperlihatkan aktivitas tak biasa puluhan narapidana di dalam lapas menjadi viral, setelah akun @solidaritas_penjara membagikan kegiatan mereka sedang nonton Upin dan Ipin.
Pasalnya, saat itu, orang-orang di dalam lapas atau yang biasa kita sebut penjara, justru sedang berkumpul di ruang televisi bersama-sama untuk menikmati hiburan. Lucunya, para lelaki yang sedamg ditahan tersebut bahkan tampak asyik menonton tayangan kartun Upin Ipin yang identik dengan anak-anak.
Menurut akun tersebut, biasanya kegiatan ini diperbolehkan khusus pada akhir pekan, di mana mereka libur dari berbagai kegiatan binaan. Para narapidana tersebut tampak bersantai, bertelanjang dada, bahkan ada juga yang rebahan dengan bantal di ruangan semi outdoor tersebut.
Pemandangan tersebut tentu asing bagi banyak orang. Ternyata, meski memiliki tampilan yang garang dan sedikit menyeramkan, hati mereka tetap lembut, karena tetap merasa terhibur dengan tontonan sederhana.
Video ini langsung mendapatkan banyak perhatian, bahkan sampai dilihat hingga 7,4 juta kali dengan komentar yang beragam dari warganet.
"Semangat om-om semua untuk hidup lebih baik," ujar @rianxxxxx.
"Mencoba mengulang masa-masa yang tidak pernah bisa kembali lagi," tambah @cchoxxxxxxxx.
"Bersih ya tempatnya, kalian pasti sangat rindu keluarga," ungkap @tutixxxxxxxx.
Baca Juga: Niat Beri Kejutan Ulang Tahun Teman, Cewek Ini Kena Insiden Bukan Panik Malah Ketawa Ngakak
"Seru banget sirkerlnya gw mau join gimana caranya?," canda @iggaxxxxxxx.
Berita Terkait
-
Yusril Beberkan Rencana 'Pemutihan' Nama Baik Napi, Ini Beda Rehabilitasi dan Hapus Pidana
-
Video Aksi Koboi di Tebet, Pulang Kerja Dihadang dan Diancam Tembak
-
Video Viral Dalam Gerbong Detik-Detik KA Purwojaya Anjlok, Netizen Ikut Tegang
-
Sidak Gabungan di Lapas Karawang, Puluhan Ponsel Disita dari Blok Narapidana
-
Siapa Sarah Mega dan Apa Kasusnya? Videonya Jika Bebas dari Lapas Ramai Disorot
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 10 Rekomendasi Skincare Wardah untuk Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
9 Rekomendasi Cushion untuk Kulit Sawo Matang, Hasil Flawless dan Tahan Lama
-
7 Sepatu Running Plat Carbon Terbaik, Lari Makin Kencang Modal Rp500 Ribuan
-
Viral! Ibu di Lampung Amuk Siswi yang Diduga Bully Anaknya yang Yatim, Tegaskan Tak Mau Memaafkan
-
7 Rekomendasi Outfit Pilates Hijab yang Nyaman dan Stylish, Harga Terjangkau
-
Gebrakan Fashion Indonesia: Purana dan Fuguku Pukau Panggung Internasional di Kuala Lumpur
-
4 Rekomendasi Face Wash Non SLS yang Aman untuk Kulit Sensitif
-
6 Rekomendasi Sepatu Lari Terbaik untuk Pace 6, Nyaman dan Cegah Risiko Cedera
-
Fosil Reptil Laut Berleher Panjang dari Zaman Purba Ditemukan di China
-
7 Pilihan Lip Tint Warna Natural untuk Remaja, Glow Up Alami Modal Rp15 Ribuan
-
5 Sunscreen Mengandung Ceramide untuk Melindungi Skin Barrier, Ramah Kulit Sensitif