Suara.com - Selebriti Tya Ariestya terkenal karena kerap mengajak anak-anaknya melakukan aktivitas tak biasa. Kali ini, ia mengajak kedua anaknya untuk belanja ke pasar.
Dalam akun Instagramnya, terlihat Tya Ariestya mengunjungi pasar Pondok Labu di Jakarta Selatan untuk mencari seragam profesi, yang dibutuhkan oleh anaknya di sekolah.
"Ngajakin anak-anak belanja di mall X, ngajakin anak-anak belanja di pasar tradisional V," tulis Tya dalam videonya.
Dalam video, Tya mengajak anaknya mengitari pasar untuk mencari toko baju yang menjual seragam polisi untuk anak-anak.
Saat menelusuri gang pasar yang sempit, ada momen kocak di mana anak pertamanya terlihat memegang bra yang terpajang di depan toko.
"Kanaka penasaran, dia gak ngerti ini apaan, dipikir semacam squishy," tulis Tya.
Video yang diunggah Tya ini pun mendapat reaksi positif dari para warganet.
Sebagian besar memuji Tya yang tidak ragu mengajak anak ke pasar tradisional, meski berstatus sebagai artis.
"Masyallah salut sama bunda gak ragu ngajak anak ke pasar padahal kan artis," tulis akun Yuni********.
Baca Juga: Tya Ariestya Bikin Konten saat Isi Bensin Tuai Kontroversi: Kok Bisa Main HP di SPBU?
Sementara itu yang lainnya juga turut mengomentari kelucuan kedua anak Tya Ariestya, Kanaka dan Kalundra.
"Aq ngakak pas kalundra pencet-pencet BH," tulis Merli*****.
"Pencet-pencet apa itu hayoo," tulis Hesti******.
Berita Terkait
-
Pemprov DKI Jakarta akan Revitalisasi Pasar Tradisional yang Kumuh dan Rawan Banjir
-
Gula Rafinasi Bocor ke Pasar Tradisional, Pemerintah Setop Impor
-
7 Artis dan Influencer Bantu Promosikan UMKM Secara Gratis, Manfaatkan Media Sosial
-
Jadi Ibu Kos Idaman! Tya Ariestya Bagi-Bagi Es Krim Buat Stok Anak Kos
-
Harga Jengkol Meroket Tembus Rp100 Ribu, Resmi Saingi Harga Daging Sapi!
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Masakan Lebih Creamy dan Lezat, Rahasianya Ada di Jenis Susu yang Dipilih!
-
Tanggal Merah November 2025 Apakah Ada? Ini Daftar Hari Besar Nasional dan Liburnya
-
Ditangkap dalam OTT KPK, Segini Total Harta Kekayaan Gubernur Riau Abdul Wahid
-
7 Rekomendasi Sepatu Terbaik 2025 untuk Pelari Kaki Lebar dari Brand Lokal hingga Luar
-
Adu Pesona Raisa dan Sabrina Alatas: Diva Pop Vs Chef Muda yang Tengah Jadi Sorotan
-
Gen Z Malaysia Jatuh Cinta pada Indonesia: Rahasia Promosi Wisata yang Tak Terduga!
-
Profil Gubernur Riau Abdul Wahid yang Ditangkap KPK: Latar Belakang, Pendidikan dan Karier Politik
-
Penampakan Future House yang Diduga Disiapkan Hamish Daud dan Sabrina Alatas
-
5 Sunscreen dengan Kandungan Zinc Oxide untuk Samarkan Flek Hitam dan Bekas Jerawat
-
4th IICF 2025 Sukses Pertemukan 12 Negara, "Semarak Nandak Ondel-Ondel Betawi" Pecahkan Rekor MURI