Suara.com - Jerome Polin akhir-akhir ini sering melakukan kolaborasi makan-makan dengan Jessica Jane. Salah satunya pada video mukbang nasi padang.
Namun, tempat makan nasi padang yang mereka datangi ternyata menyajikan hidangan makanan dengan nama yang cukup unik. Salah satunya hidangan burung tunia pop, unik karena jarang ada warung nasi padang yang menyediakan hidangan satu ini.
Setelah memesan makanan dan melahapnya habis. Jerome Polin dan Jessica Jane mendapat bill makanannya. Total billnya adalah Rp669 ribu.
Melalui unggahan di akun TikTok hai.one, video itu menunjukan Jerome Polin yang tengah fokus meneliti bill yang ia pegang. Tiba-tiba saja raut mukanya berubah kaget setelah mengetahui harga makanan yang ia pesan. Khususnya harga minuman yang mereka pesan.
"Hah, mba ini es kelapa jeruk harganya Rp48 ribu?" tanya kaget Jerome kepada pelayan warung makan nasi padang itu.
Jessica Jane yang mendengar itu pun tertawa, alih-alih menanggapi respon terkejut Jerome Polin ia malah menanyakan kepada si pelayan apakah pembayarannya bisa dilakukan dengan debit. Tak berhenti di situ, Jerome juga terkejut dengan harga hidangan kepala ikan.
"Kepala ikan harganya Rp269 ribu," ucapnya lagi.
Tentu saja unggahan cuplikan video itu menuai komentar dari warganet. Tak jarang juga warganet yang malah membandingkan harga minuman yang ia pesan dengan produk minuman milik Jerome.
"Itulah reaksiku ketika tau harga minuman menantea bang," komentar seorang warganet.
Baca Juga: Challenge 24 Jam Makan Makanan yang Tak Disukai Intan Bini Rehan, Ternyata Ada Nasi Padang
"Harga menantea juga mahal bang," ujar warganet lain.
Warganet juga ada yang berkomentar seperti ini, "Jessica Jane santai banget, keknya harga segitu buat dia receh banget deh."
"Aku juga kaget bang waktu tau harga menantea," imbuh salah satu warganet.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang
-
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali
-
3 Skincare PinkRoulette untuk Cerahkan Wajah, Salah Satunya Andalan Lula Lahfah
-
2 Pilihan Lipstik Purbasari yang Tahan Lama, Cocok untuk Sehari-hari
-
3 Menit Paham Tata Cara Hadorot Ziarah Kubur, Bekal Penting Nyekar Ramadan 1447 H
-
Doa Malam Nisfu Syaban Lengkap untuk Ubah Takdir Buruk Jadi Baik