Suara.com - Dari seluruh bagian di rumah, dapur adalah ruangan yang paling pengap. Apalagi, bila dapur berukuran kecil dan minim sirkulasi udara. Hal ini disebabkan karena suhu yang meningkat ketika masak makanan, baik memakai kompor gas maupun kompor listrik.
Bila kita sudah kegerahan, beraktivitas di dapur pun akan terasa kurang nyaman. Untuk mengatasi hal ini, kami mempunyai beberapa cara ampuh buat mengusir udara panas di dapur. Yuk, ikuti terus sampai habis.
1. Pasang Kipas Angin
Kipas angin menjadi solusi terbaik untuk menghalau udara panas di dapur. Selain praktis, kamu bisa menemukan berbagai model dan harga kipas angin yang terjangkau untuk dipasang di dapur.
Cukup pastikan bahwa kipas angin hemat energi dan mampu menjangkau ke seluruh bagian dapur.
2. Buka Jendela untuk Sirkulasi Udara
Aktivitas memasak tentu menimbulkan asap dan udara panas di dapur. Agar terjadi sirkulasi udara yang baik, kamu bisa membuka jendela dan membiarkan angin dari luar masuk. Jadi, pastikan ada jendela di dalam dapur.
3. Gunakan Exhaust Fan di Dapur
Exhaust fan berfungsi untuk menyedot asap, bau, dan kotoran yang ada di dapur, kemudian membuangnya ke luar ruangan. Inilah yang membuat udara di dapur jadi lebih bersih dan tidak terasa pengap.
Baca Juga: Nikita Mirzani Berniat Tinggalkan Rumah Mewahnya Gegara Baju dan Celana Nggak Muat di Lemari
Supaya dapat berfungsi secara optimal, kita perlu rutin membersihkan exhaust fan dapur minimal sekali dalam setahun.
4. Kurangi Pemakaian Lampu
Menggunakan lampu terlalu lama bisa menyebabkan timbulnya radiasi panas. Apalagi, bila kamu menggunakan lampu pijar dan lampu gantung yang terlalu rendah.
Sebagai gantinya, kamu bisa memakai satu lampu LED di dapur dan mematikannya ketika tidak diperlukan.
Itu dia beberapa cara jitu untuk mengurangi rasa panas di dapur. Supaya dapur tidak pengap, kamu juga bisa menggunakan perlengkapan dapur minimalis dari ruparupa.com.
Situs belanja online ini juga menawarkan harga lemari pakaian, sofa tidur, dan perabot rumah tangga lainnya dengan lebih terjangkau. Kamu bisa beli furnitur dari merek ternama milik Kawan Lama Group, seperti ACE, Informa, Informa Electronics, Informa Sleep, Pendopo, Ataru, Krisbow, Toys Kingdom, Pet Kingdom, Selma, Susen, Chatime, Ashley, Eyesoul, dan masih banyak lagi.
Berita Terkait
-
Viral! Chef Juna Makan Nasi Rawon di Warteg, Netizen: Aslinya Baik dan GakRewel Kaya Pas Jadi Juri
-
Pertarungan Denise Chariesta vs Ayu Dewi, Meski Sakit Hati Tangkis Serangan Pelakor Pakai Cara Elegan
-
11 Potret Rumah Mewah Wirda Mansur, Mewah dan Asri
-
12 Tahun Nikah Belum Juga Punya Anak, Pasutri Ini Bahagia Kedatangan Malaikat Kecil yang Ditemukan Dekat Kandang Sapi
-
Pilu! Enam Tahun Hidup Tanpa Ortu, Tiga Anak Sukabumi Harus Tinggal di Rumah Tak Layak Huni, Netizen Colek Ridwan Kamil
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Day Cream atau Sunscreen Dulu? Ini Urutan Skincare dan Rekomendasinya
-
5 Sunscreen Non Comedogenic untuk Flek Hitam Usia 45 Tahun ke Atas
-
Ini 7 Bahaya Menghirup Gas Nitrous Oxide Tabung Whip Pink yang Viral
-
12 Ramalan Shio Terbaru 25 Januari 2026 Tentang Keuangan, Cinta, dan Sial
-
Ruang Bermain yang Bisa Bergerak di Tengah Kota
-
5 Deker Lutut untuk Atasi Nyeri Sendi pada Lansia, Mulai dari Rp80 Ribuan
-
5 Rekomendasi Azarine Sunscreen Terbaik untuk Kebutuhan Kulit Kamu
-
Jelang Ramadan 2026, Ini 6 Tren Modest Fashion versi Jenama Lokal di Bazar
-
5 RoadBike Murah Keren Mulai 1 Jutaan, Solusi Anti Stres Tanpa Bikin Kere
-
5 Merek Gula Rendah Kalori Murah untuk Diabetes dan Diet, Bisa Ditemukan di Supermarket