Suara.com - Pevita Pearce dikenal sebagai aktris yang gemar berolahraga. Kini, bintang film Sri Asih tersebut tengah menekuni tenis, yang belakangan menjadi olahraga yang banyak diminati di kalangan para selebriti.
Perempuan 30 tahun tersebut terlihat sering membagikan potretnya saat tengah bermain tenis. Gayanya yang seksi memamerkan body goalsnya membuat Pevita Pearce menjadi sorotan banyak orang.
Termasuk pada unggahan terbarunya, saat bintang film 5cm itu terlihat berada di tengah lapangan tenis. Untuk melihat deretan gaya Pevita Pearce saat asyik bermain tenis, berikur potret menariknya.
1. Kenakan Skort dan Crop Top Putih Berkerah
Pada potret terbarunya, Pevita Pearce tampak cantik berpose di tengah lapangan tenis mengenakan skort ungu yang ia padukan crop top putih berkerah. Memperlihatkan lekuk tubuhnya yang indah, potret ini banjir pujian dari para penggemar.
2. Tampil Cantik dengan Sport Bra Hijau Neon dan Rok Rampel Tenis
Pada kesempatan berbeda, Pevita tampak fokus bermain tenis, mengenakan sport bra berwarna hijau neon dan rok rampel tenis putih yang khas. Ia juga menambahkan topi berwarna pink untuk menangkal panas matahari.
3. Terlihat Serius, Namun Tetap Mempesona
Dalam foto lainnya Pevita Pearce terlihat begitu fokus saat bermain tenis dengan mimik wajah serius. Ia tetap mempesona dalam balutan atas putih dan rok rampel ungu, serta topi putih.
Baca Juga: Pose Rebahan Pevita Pearce Bikin Warganet Salfok dan Resah: Atas Bawah Tetap Cantik
4. Bersiap Untuk Photoshoot Tenis
Untuk keperluan photoshoot, Pevita Pearce tampil cantik dengan pakaian olaharaga tenisnya, berupa crop top putih dan skort ungu dengan riasan wajah minimalis, namun tetap flawless. Rambutnya tampak dikuncir kuda tinggi dengan sneakers.
Berita Terkait
-
Janice Tjen Masuk Daftar Pemain Hobart International Usai 'WO' di ASB Classic
-
5 Perbedaan Sepatu Padel dan Tenis, Wajib Tahu sebelum Beli
-
Perjalanan Manis Janice Tjen di 2025: Tembus 50 Besar Dunia dan Rajai SEA Games
-
6 Perbedaan Padel dan Tenis Paling Mendasar, Wajib Dipahami Pemula
-
Janice Tjen Bersyukur Tutup SEA Games 2025 dengan Emas Setelah Sempat Jatuh Sakit
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis