Suara.com - Gaya busana Baby Ameena kerap kali mencuri perhatian publik. Selain karena model busana yang menggemaskan, harganya juga sangat fantastis untuk seukuran bayi.
Lahir dari kedua orang tua yang sama-sama kaya tentu membuat Baby Ameena tak pernah luput dari kemewahan. Tak heran jika anak dari pasangan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah ini sudah memiliki hidup yang nyaman serta mewah sedari kecil.
Baru-baru ini, Baby Ameena tengah berjalan-jalan di Singapura untuk ikut menemani kedua orang tuanya menghadiri Youtube Fansfest. Seperti biasa penampilan bayi menggemaskan ini tak pernah lepas dari sorotan.
Salah satunya ketika Baby Ameena diajak renang oleh Aurel Hermansyah. Pada momen itu, Ameena tampak sangat chill di atas pelampung.
Ameena juga tampak menggemaskan karena memakai baju renang kombinasi warna tosca dan pink. Lewat unggahan pada akun Instagram rafathar.rayyanza.ameena, berikut detail gaya busana Baby Ameena saat ikut renang.
Splash About - Warm In One Out and Awat Wetsuit
Baby Ameena tampak memakai baju renang dengan model panjang dan tertutup. Baju renangnya itu pun sangat menggemaskan karena terdapat gambar balon udah di bagian tengah, pinggiran badan, hingga tangan. Harga baju renangnya itu mencapai sekitar Rp1,1 juta.
Mambo Baby - Float Delux with Canopy & Tail
Pada momen berenang ini, tentu saja Baby Ameena memakai pelampung. Pelampung pink itu sangat cocok dengan baju renangnya. Pelampung tersebut dibanderol dengan harga mencapai sekitar Rp2 jutaan.
Baca Juga: Atta Halilintar Panen Pujian, Ada Apa?
Gaya Baby Ameena saat renang semakin terlihat keren dengan kacamata hitam yang ia pakai.
Unggahan soal detail outfit renang Baby Ameena lantas menarik perhatian warganet untuk berkomentar. Ada juga warganet yang malah dibuat gemas dengan penampilannya itu.
"Ya Allah, bayi ini gemas amat sih," komentar seorang warganet.
Nah, itulah beberapa detail outfit renang Baby Ameena. Bagaimana menurutmu?
Berita Terkait
-
Fuji Bongkar Pengeluaran Belanja Online Nagita Slavina, Dewi Perssik dan Aurel Hermansyah yang Capai Ratusan Juta Rupiah
-
The Real Sultan! Fuji Bocorkan Nominal Belanja Beberapa Artis di Ecommerce, Nagita Slavina Capai Rp250 Juta?
-
Fuji Membocorkan Total Belanja Dewi Persik, Aurel Hermansyah hingga Nagita Slavina
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Biodata dan Agama Edo Borne, Suami Hesti Purwadinata Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans
-
5 Sepatu Lari Lokal Terbaik di 2026, Sensasi Jutaan Harga Ramah UMR
-
Moisturizer Apa yang Bikin Cerah? Ini 7 Pilihan Terbaik buat Wajah Kamu
-
Bikin Pembaca Kesal, Siapa Sosok Kelly di Buku Broken Strings Aurelie Moeremans?
-
7 Sandal Pijat Kesehatan untuk Orang Tua, Mulai Rp20 Ribuan Bisa Lancarkan Aliran Darah
-
Mahfud MD Jamin Lolos, Kenapa Stand Up Mens Rea Pandji Pragiwaksono Sulit Dijerat KUHP Baru?
-
4 Essence Lokal Mirip SK-II Versi Lebih Murah, Anti Aging Agar Kulit Halus dan Kencang
-
Siapa Nama Asli Roby Tremonti? Diduga Ganti Nama Demi Mirip dengan Gitaris Alter Bridge
-
Ini Deretan Sinetron Aurelie Moeremans, Awal Mula Bertemu Tokoh yang Disebut di Broken Strings?
-
Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans