Suara.com - Dalam menjalin hubungan, memiliki ruang untuk privasi masing-masing adalah hal penting. Jika terlalu posesif alias apa-apa harus berdua, pasangan bisa tidak betah dan hubungan bisa kandas.
Ruang privasi pada dasarnya hal baik dalam hubungan. Sebab pasangan posesif bisa memicu terjadinya konflik karena adanya perasaan tidak dihargai.
Meski demikian, tidak bisa dipungkiri beberapa pasangan justru sulit untuk memiliki kepercayaan. Bahkan, pada beberapa kasus, seseorang sering kali melewati batas dan menjadi posesif kepada pasangannya.
Oleh sebab itu, dalam menghargai privasi pasangan, dibutuhkan tips-tips khusus sebagai bentuk penghormatan kepadanya. Melansir laman News18, berikut beberapa tips untuk menghormati privasi pasangan dalam sebuah hubungan.
1. Jangan mengontrol pasangan
Perlu diketahui, seseorang sangat tidak menyukai jika dirinya terlalu dikontrol oleh pasangannya. Hal ini karena ketika dirinya dikontrol, ia akan merasa tidak memiliki kebebasan serta ruang pribadi. Itu juga yang dapat membuat hubungan menjadi berantakan.
Untuk itu, pasangan harus bisa membangun kepercayaan satu sama lain. Jangan pernah mengontrol pasangan. Dengan begitu, hubungan yang terjalin akan memiliki kepercayaan yang kuat.
2. Pelajari mengenai hubungan yang sehat
Pasangan harus bisa memahami bagaimana hubungan yang sehat. Dalam menjalin hubungan, ini tidak selalu bersama, berpegangan tangan, atau melakukan aktivitas romantis. Nyatanya, memberikan ruang kepada masing-masing juga menjadi bentuk hubungan yang sehat.
Baca Juga: Super Posesif! Atta Halilintar Izinkan Ameena Pacaran 2046, Disetirin Saat PDKT
Oleh karena itu, penting mengetahui membangun hubungan yang sehat. Dengan begitu, pasangan akan mengerti mengapa memberi waktu satu sama lain penting dilakukan.
3. Hindari sikap posesif
Sikap posesif akan membuat hubungan menjadi buruk. Hal ini karena posesif akan menghalangi ruang pribadi di antara satu sama lain. Selain itu, posesif juga membuat rasa kepercayaan kepada pasangan menjadi berkurang. Nantinya, hal itu akan memengaruhi hubungan yang terjalin.
4. Hindari bergantung pada pasangan
Dalam hubungan, saling berbagi menjadi hal yang penting dilakukan. Namun, bukan berarti seseorang menjadi bergantung dengan pasangannya. Hal ini hanya akan membuatnya mengandalkan pasangannya. Sementara di sisi lain, pasangan justru akan merasa tidak memiliki sistem pendukung.
5. Bicara dengan pasangan
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart
-
Katalog Promo 1.1 Alfamart Spesial Tahun Baru 1 Januari 2026: Banjir Buy 1 Get 1, Cek Daftarnya!
-
7 Tempat Wisata Viral di Bondowoso yang Paling Hits, View Indah Cocok Buat Healing
-
Jadwal Puasa Ayyamul Bidh pada Januari 2026, Lengkap dengan Niatnya
-
5 Rekomendasi Sepatu Sandal Nyaman nan Stylish: Cuma Ada di Foot Locker!
-
5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
-
5 Promo Viva Cosmetics Terbaru Januari 2026, Ada Paket Anti-Aging Rp60 Ribuan
-
7 Rekomendasi Serum Hyaluronic Acid untuk Kulit Lembab, Cerah, dan Kenyal
-
4 Minuman Sehat yang Cocok Dikonsumsi usai Barbeque-an Saat Tahun Baru 2026
-
Maia Estianty Mimpi Bertemu 3 Nabi, Apa Maknanya? Ini Penjelasan Habib Jafar