Suara.com - Kaesang Pangarep dan Erina Gudono akhirnya telah menikah dan sah menjadi suami istri. Prosesi akad nikah Kaesang Pangarep dan Erina Gudono berlangsung di Pendopo Royal Ambarrukmo, Yogyakarta pada hari ini, Sabtu (10/12/2022).
Tak lama setelah menikah, Kaesang Pangarep kembal aktif bermain Twitter sambil merespon sejumlah pertanyaan yang masuk ke kolom notifikasinya. Salah satu pertan yang masuk meminta Kaesang Pangarep menghitung jumlah amplop yang masuk.
"Amplop nya di itung dulu mass," ujar warganet dengan nama akun@achanfxxx
Tapi, respon dari Kaesang Pangerep justru menjadi sorotan dari warganet. Ia merespon dengan mengunggah sebuah meme bergambar sapi bertuliskan 'Hadeeeh'.
"GAK ADA AMPLOP SAMA SEKALI WOI," ujar Kaesang Pangarep.
Balasan itu justru makin membuat warganet berduyun memberondong Kaesang Pangarep dengan sejumlah pertanyaan. Salah satunya yang menanyakan, bahwa kira-kira berapa amplop yang pas untuk anak presiden.
"Orang" Kalau ngamplop sama anak presiden berapa ya isinya," ujar @tetiixxxx dalam replynya.
Seperti diketahui Kaesang Pangarep dan Erina Gudono memang tidak menerima amplop saat menikah. Penegasan itu juga tertuang dalam undangan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono yang sempat tersebar. Dalam undangan itu terdapat tulisan pemberitahuan ‘Tanpa mengurangi rasa hormat, Mohon maaf kami tidak menerima sumbangan dalam bentuk apa pun’. Pemberitahuan tersebut tertulis di bagian bawah kartu akses masuk di dalam surat undangan resepsi pernikahan Kaesang dan Erina.
Alasannya sendiri adalah demi menghindari gratifikasi yang rawan terjadi ketika pejabat menggelar hajatan.
Baca Juga: Kondangan ke Kaesang Pangarep Pakai Kebaya Modern Tanpa Lengan, Nagita Slavina Dikritik Tak Sopan
Gibran juga sempat mengakui keluarganya tak menerima sumbangan karena tidak ingin menyusahkan para tamu.
”Kami nggak mau merepotkan tamu yang kita undangan, kita didatangi tamu undangan bisa rawuh (datang) aja sudah seneng,” katanya.
Berita Terkait
-
Resmi Menikah Dengan Erina Gudono, Kaesang Pangarep Ungkap Aktivitas Saat Malam Pertama: Ngapain Tuh?
-
Hadiri Ngunduh Mantu Kaesang dan Erina, Ribuan Relawan Jokowi Padati Kawasan Pura Mangkunegaran
-
Ada Uang Kertas dan Emas Batangan, Berapa Total Nilai Mahar Pernikahan Kaesang dan Erina Jika Dirupiahkan?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
5 Shio Paling Hoki pada 12-18 Januari 2026, Pintu Rezeki Terbuka Lebar
-
Terpopuler: Alasan Aurelie Moeremans Gratiskan Buku Broken Strings hingga Bahaya Child Grooming
-
6 Shio Paling Beruntung 12 Januari 2026, Awal Pekan Panen Hoki
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan