Suara.com - Bukan rahasia lagi bahwa anak-anak kerap bertingkah menggemaskan. bahkan, sedikit gestur dari mereka saja bisa membuat orang dewasa di sekitar tertawa.
Putri pasangan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah, Ameena Hanna Nur Atta, juga kerap kali menunjukkan tingkah lucu. Salah satu contohnya seperti yang dibagikan melalui akun TikTok aureliehermansyahatta.
"Reaksi Ameena ketika pegang rambutan," tulis pengunggah di awal video.
Dalam unggahan itu, Ameena tampak tengah bermain di atas karpet warna-warni. Ia kemudian diberikan satu buah rambutan merah.
Awalnya, gadis yang lahir pada 22 Februari 2022 ini secara perlahan mengambil rambutan itu. Setelah beberapa saat, ia tersenyum dan menjatuhkan rambutan tersebut dari genggamannya.
Ameena kemudian tertawa seolah gemas dengan rambutan yang baru dipegang. "Geli mamah," tampak tulisan yang seolah diutarakan Ameena.
Bocah yang belum genap setahun itu kemudian memegang rambutan tersebut. Dirinya kemudian berceloteh sambil memainkan rambutan tersebut.
Unggahan tersebut lantas menarik banyak perhatian warganet. Beberapa komentar memenuhi unggahan ini.
"Ameena be like, geli aku mamah, tapi lucu," komentar seorang warganet.
Baca Juga: Tetap Slay Meski Aktif Sana-sini, Baby Ameena Ternyata Pakai Baju Setara Tiga Kali UMR Jakarta
Warganet lain ikut berkomentar. "Lama-lama mukanya Ameena mirip kakeknya ya, Mas Anang," ujar warganet ini.
"Apaan sih Ameena kamu lucu banget. Semoga anakku kalau cewek gemoy kayak gini. Lagi hamil senang lihatnya," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Kamis (12/1/2023), unggahan ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 4 juta kali di TikTok.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
-
5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
-
5 Shio Paling Beruntung 21 November 2025, Rezeki Lancar dan Asmara Harmonis
-
5 Moisturizer Sachet yang Mencerahkan Wajah, Praktis Dibawa Traveling
-
Apakah Habib Bahar bin Smith Keturunan Nabi? Lagi Viral gegara Isu Pernikahan Rahasia
-
Semesta Lagi Romantis, Ini 6 Shio dengan Asmara Paling Bersinar pada 21 November 2025
-
Terpopuler: Breaking News Pelatih Timnas Indonesia hingga Jokowi Melemah
-
Menu Sarapan Rendah Gula yang Cocok untuk Program Diet Harianmu: Praktis, Kenyang Lebih Lama
-
Siswi SMA Cetak Prestasi Nasional Lewat Riset Biolarvasida dari Limbah Dapur
-
Finansial Serba Digital: Praktis Buat Urban, Tantangan Buat Indonesia