Jika orang tersebut bercerita mengenai permasalahannya, usahakan untuk tidak menghakiminya apalagi menggurui. Hal ini akan membuatnya merasa tidak dihargai dan terlihat semakin buruk. Untuk itu, mendengarkan lebih baik dibandingkan berusaha menggurui dan menghakiminya.
6. Jangan berjanji akan merahasiakan masalahnya
Usahakan untuk tidak berjanji merahasiakan masalah orang tersebut. Ini akan membuatnya sangat marah jika hal tersebut dilanggar. Selain itu, bisa saja perlu bantuan orang lain untuk menyelesaikan masalahnya.
7. Yakinkan kalau semuanya akan menjadi lebih baik
Selalu yakinkan orang tersebut kalau semuanya akan berjalan dengan baik. Jelaskan kalau keadaan saat ini buruk, hari esok belum tentu sama. Hal tersebut akan membuat harapan kalau masih ada kesempatan untuknya.
8. Dorong agar orang tersebut tidak konsumsi alkohol atau narkoba
Alkohol maupun narkoba hanyalah menjadi penghilang sementara. Selain itu, kedua hal tersebut justru dapat membuat semuanya menjadi lebih buruk. Untuk itu, dorong orang tersebut agar tidak mengonsumsi alkohol maupun narkoba.
9. Singkirkan barang-barang yang berpotensi untuk melakukan bunuh diri
Jauhkan barang-barang yang berpotensi untuk membuatnya melakukan bunuh diri. Seperti diketahui, bunuh diri dapat dilakukan dengan berbagai cara. Untuk itu, pastikan agar orang tersebut jauh dari barang-barang yang berpotensi.
Baca Juga: Devano Sempat Tak Bisa Dihubungi Usai Ingin Bunuh Diri, Iis Dahlia Langsung Hubungi Jefri Nichol
Catatan Redaksi:
Hidup seringkali sangat sulit dan membuat stres, tetapi kematian tidak pernah menjadi jawabannya. Jika Anda atau seseorang yang Anda kenal sedang mengalami masa sulit dan berkecederungan bunuh diri, sila hubungi dokter kesehatan jiwa di Puskesmas atau Rumah sakit terdekat.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Link DANA Kaget Khusus Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cuan Rp 345 Ribu
- 7 Rekomendasi Parfum Terbaik untuk Pelari, Semakin Berkeringat Semakin Wangi
- Unggahan Putri Anne di Tengah Momen Pernikahan Amanda Manopo-Kenny Austin Curi Perhatian
- 8 Moisturizer Lokal Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Solusi Flek Hitam
- 15 Kode Redeem FC Mobile Aktif 10 Oktober 2025: Segera Dapatkan Golden Goals & Asian Qualifier!
Pilihan
-
Tekstil RI Suram, Pengusaha Minta Tolong ke Menkeu Purbaya
-
Grand Mall Bekasi Tutup, Netizen Cerita Kenangan Lawas: dari Beli Mainan Sampai Main di Aladdin
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
278 Hari Berlalu, Peringatan Media Asing Soal Borok Patrick Kluivert Mulai Jadi Kenyataan
-
10 HP dengan Kamera Terbaik Oktober 2025, Nomor Satu Bukan iPhone 17 Pro
Terkini
-
Kunci Rumah Hemat Listrik: 5 Pilihan Mesin Cuci 2 Tabung Rp2 Jutaan, Bikin Tagihan Turun Drastis!
-
5 Rekomendasi Kulkas 2 Pintu Watt Kecil yang Hemat Listrik dan Cocok untuk Keluarga Efisien
-
Lari Bagi Febby Rastanti Bukan Sekadar Olahraga, Tapi Cara Healing dan Menemukan Diri Sendiri!
-
Terpopuler: Viral Pejabat Salip Mobil Sultan HB X, Glamping Maut di Solok Belum Berizin?
-
4 Kebiasaan yang Justru Bikin Flek Hitam Makin Parah, Skincare Mahal Pun Tidak Ngefek
-
6 Shio yang Beruntung dalam Percintaan 13 Oktober 2025, Kamu Termasuk?
-
Sosok Tis'ah Djahri, Ibu Olla Ramlan yang Meninggal Dunia
-
Wonderful Indonesia Tourism Fair 2025: Panggung Dunia untuk Pesona Pariwisata Indonesia!
-
5 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Kolagen untuk Hilangkan Kerutan, Murah Meriah Mudah Ditemukan
-
Sunscreen Seperti Apa yang Cocok untuk Usia 40 Tahun ke Atas? Simak Tips dari Dokter