Suara.com - Belum lama ini, Taeyeon SNSD mengaku jarang makan mie instan. Hal tersebut dia ungkapkan dalam acara Amazing Saturday.
Dikutip dari Allkpop, Taeyeon jarang makan ramyeon demi menjaga berat badan. Menurutnya, makanan tersebut cukup berat untuk dikonsumsi.
"Jika terlalu berat, saya pikir saya harus memakannya setahun sekali atau tidak sama sekali," ungkap artis Korea ini.
Mie instan menjadi salah satu makanan favorit di dunia, termasuk Indonesia, terlebih saat musim hujan. Memasak mie instan menjadi momen yang pas untuk dinikmati saat hujan untuk membuat tubuh menjadi hangat dan perut menjadi kenyang.
Mie instan juga tersedia banyak varian rasa yang bisa dicoba sesuai selera. Sayangnya, jika kamu terlalu sering makan mie instan. dapat memicu berbagai macam gangguan kesehatan. Lantas apa saja bahayanya?
Bahaya Terlalu Sering Makan Mie Instan
Ada berbagai macam penyakit yang disebabkan dari konsumsi mie instan yang terlalu banyak. Dirangkum dari berbagai sumber, berikut beberapa di antaranya:
1. Obesitas
Obesitas menjadi bahaya yang paling banyak dialami ketika terlalu sering mengonsumsi mie instan. Hal ini dikarenakan kadar kalori dan karbohidrat yang banyak dalam kemasan mie instan.
Baca Juga: Jadi Penyebab Diet Gagal, 6 Kebiasaan Makan Ini Sebaiknya Dihindari
Jika tidak diatasi dengan baik, obesitas atau kelebihan berat badan dapat menyebabkan munculnya berbagai macam penyakit kronis yang bisa menyerang tubuh kapan saja.
2. Tekanan darah tinggi
Mie instan mengandung sodium yang mampu merangsang peningkatan tekanan darah yang semakin tinggi. Hal ini karena kadar garam berlebih sehingga akan muncul sejumlah gangguan kesehatan seperti serangan jantung, sakit ginjal, dan demensia.
3. Gangguan pencernaan
Mie instan mengandung zat tertiary-butyl hydroquinone (TBHQ), pengawet yang juga terdapat pada produk pestisida. Zat ini mampu mengganggu jalannya pencernaan sehingga perut sulit untuk menyerap nutrisi dari makanan yang lain.
4. Gangguan pada ginjal
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Siswi SMA Cetak Prestasi Nasional Lewat Riset Biolarvasida dari Limbah Dapur
-
Finansial Serba Digital: Praktis Buat Urban, Tantangan Buat Indonesia
-
Skin Booster Bakal Jadi Tren Perawatan Kulit Natural yang Paling Dicari
-
5 Ide Kado Hari Guru Nasional 2025, Sederhana tapi Berkesan
-
5 Cushion yang Bagus untuk Usia 40-an, Garis Halus dan Flek Hitam Tersamarkan
-
5 Cushion dengan SPF 50 untuk Aktivitas Outdoor, Lindungi dari Sinar UV
-
Program Penanaman 1.000 Pohon Gaharu Dorong Ekosistem Industri Berbasis Keberlanjutan
-
7 Rekomendasi Serum Retinol untuk Usia 50 Tahun, Samarkan Tanda Penuaan
-
7 Sunscreen untuk Flek Hitam Usia 70 Tahun ke Atas, Rawat Kulit Tipis
-
Bukan Hanya Tren: Indonesia Pimpin Gerakan 'Slow Fashion' Global di BRICS+ Fashion Summit Moskow