Suara.com - Tasya Kamila alami mastitis untuk pertama kalinya pasca melahirkan. Ibu dua anak itu sampai demam tinggi hampir 40 derajat celsius akibat infeksi jaringan payudara tersebut.
"Baru kali ini ngalamin mastitis (emoticon nangis)," tulis Tasya pada Instagram story-nya sambil membagikan foto termometer yang menunjukan angka 39,9 derajat, dikutip Senin (30/1/2023).
Mantan penyanyi cilik itu kemudian berpikir kalau nasihat zaman dulu yang dikatakan ibu tidak boleh keluar selama masa nifas atau 40 hari pasca melahirkan ada benarnya juga.
"Ada benarnya nasihat orang tua dahulu, harusnya sebelum 40 hari ga boleh keluar2 dulu," lanjut Tasya.
Untuk mengatasi demam juga mastitis tersebut, istri Randi Bachtiar itu lakukan pertolongan pertama dengan pijat laktasi, kompres dengan suhu dingin dan panas, minum obat, sampai menyusui bayinya.
Tasya sampai bingung untuk melakukan apa lagi agar demamnya segera mereda. Ia pum berencana untuk konsultasi ke dokter bedah mengenai kondisinya tersebut.
Mastitis rupanya memang kondisi umum pada ibu menyusui, terutama pada 6–12 minggu pertama setelah persalinan. Peradangan tersebut sebenarnya tidak ada kaitannya dengan ibu menyusui beraktivitas di luar rumah meski masih masa nifas.
Dimutip dari Alodokter, mastitis pada ibu menyusui lebih disebabkan karena penumpukan ASI di kelenjar payudara, sehingga menyebabkan penyumbatan di dalam saluran air susu. Akibatnya, bakteri dari permukaan kulit atau mulut bayi dapat masuk dari celah kulit atau puting dan terjadi infeksi.
Mastitis biasanya hanya menyerang salah satu payudara, tetapi juga bisa saja terjadi pada kedua payudara ibu. Infeksi itu menyebabkan ibu sulit menyusui lantaran payudara bengkak dan terasa nyeri.
Baca Juga: Edan! Kian Meresahkan, Begal Payudara di Ngawi Meluas
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Jadi Tren Lebaran 2026, Baju Teal Blue dan Ash Blue Cocok dengan Warna Apa?
-
5 Rekomendasi Baju Lebaran 2026 Couple, Apa Warna Terbaik?
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
7 Minyak Kemiri untuk Rambut Kering dan Kusut, Ampuh Hempaskan Ketombe
-
Ramalan Shio Paling Hoki Besok 10 Januari 2026, Cek Keberutunganmu di Akhir Pekan!
-
Sunscreen Apa yang Bagus untuk Atasi Flek Hitam di Usia 50-an? Cek 7 Pilihan Terbaiknya
-
5 Semir Rambut Tanpa Bleaching untuk Tutupi Uban, Aman Buat Lansia
-
Rahasia Rambut Sehat ala Jepang: Ritual Onsen Kini Hadir di Klinik Estetika Jakarta!
-
5 Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Kering Usia 50 Tahun, Bantu Kurangi Penuaan