Suara.com - Nagita Slavina baru saja merayakan ulangtahun ke-35 pada Jumat, 17 Februari lalu. Tanggal ulangtahun ibu dua anak itu sama persis dengan suaminya Raffi Ahmad, hanya berbeda 1 tahun.
Saat perayaan ulangtahun mereka, Nagita Slavina kedapatan pakai gaun harga puluhan juta rupiah. Memang bukan hal aneh kalau suami istri yang dijuluki sultan Andara itu sering kali memakai barang-barang mewah.
Akun Instagram fashion_nagitaslavina mengungkap mini dress hitam yang dipakai Nagita Slavina saat perayaan ulangtahunnya itu ternyata dari brand asal Paris, Perancis, bernama Lavin. Gaun mini tersebut berupa long sleeves atau lengan baju panjang dan kerah tegak yang disambung tali.
Perempuan yang akrab disapa Gigi itu membuat tampilannya simpel tetapi anggun dengan tidak banyak menambah aksesoris. Gigi hanya melengkapi gaya busananya dengan memakai highheels hitam dan menguncir rambutnya ke belakang dengan belahan tengah serta make up flawless.
Warganet yang melihat postingan itu memuji tampilan Gigi yang tetap cantik walaupun tidak harus berdandan heboh.
"Gigi dandanannya ga perlu heboh kya artis2 dari salon tp ttp selalu mahal," komentar @ranxxx.
"Nagita fashion selalu simpel tp berkelas," tulis @indxxx.
Lantaran dress tersebut hanya sampai sebatas lutut, warganet malah jadi salah fokus dengan kaki Gigi yang terlihat glowing pada foto tersebut. Ada saja warganet yang membandingkan cerahnya kaki ibu dua anak itu dengan wajahnya
"Kakinya lebih glowing dari wajahku," tulis @vitxxx.
Baca Juga: Nagita Slavina Mewek Seketika Saat Kedatangan Yura Yunita! Semua Gara-gara Raffi Ahmad
"Yaa ampuuun.. salfok sama kakinya, putih, mulusss, tak berpori sepertinyaa," kata @vebxxx.
"Kakinya Gigi, Masyaallah," komentar @barxxx.
Berita Terkait
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
5 Kulkas 2 Pintu yang Awet dan Hemat Listrik, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Asam Urat Kumat Bikin Nyeri Sendi, Coba Resep Ramuan Daun Kumis Kucing Ini
-
5 Face Wash Mengandung Salicylic Acid, Hempaskan Kulit Berjerawat Membandel
-
2 Cara Merebus Daun Bidara untuk Turunkan Kadar Kolesterol Jahat
-
Shampo Kuda untuk Manusia, Benarkah Aman? Diklaim Ampuh Memanjangkan Rambut
-
Air Fryer Vs Microwave Mana yang Lebih Hemat Listrik? Cek 5 Rekomendasi Watt Rendah
-
4 Fakta Buba Tea Bali yang Viral Jual Matcha Infus, Harga Mulai Rp190 Ribu
-
5 Pilihan Teh Herbal yang Ampuh Turunkan Kadar Kolesterol, Mulai dari Rp20 Ribuan
-
Inspirasi Kado Nikah 2026: Rekomendasi Hadiah Unik yang Berkesan
-
Gonta-ganti Sunscreen, Apakah Berbahaya? Simak Penjelasan Dokter Spesialis Kulit