* dispenser
Setiap kamar yang ada di kos ini nantinya sudah full perabotan atau fully furnished. Kamu akan mendapatkan tempat tidur yang empuk dan nyaman, meja belajar, kursi, lemari baju, dan lain sebagainya.
Bahkan ada juga pilihan kamar yang memiliki balkon sendiri. Pilihan ini nantinya bisa kamu sesuaikan dengan budget dan kebutuhan. Untuk fasilitas bersama pun sudah ada dapur yang lengkap dengan dispenser, kulkas, dan kompor.
Dengan adanya dapur dan segala perlengkapannya, kamu bisa memasak di kos dengan mudah jika ingin menghemat uang bulanan. Selain itu, tidak perlu khawatir soal keamanan karena terdapat security yang akan menjaga kos ini.
Jaringan WiFi juga tersedia dan bisa kamu manfaatkan untuk urusan komunikasi dan internet dengan lancar. Setiap kamar yang ada di Cove Cherry Homes pun memiliki berbagai fasilitas sesuai dengan tipe kamarnya.
Jadi datang ke kos, kamu hanya membawa baju dan perlengkapan pribadi saja. Tidak perlu repot lagi untuk mengisi perabotan yang ada di kamar. Sangat praktis dan menghemat waktu serta tenaga bukan?
Harga Kost Cove Cherry Homes
Dengan fasilitas yang ditawarkan, Cove Cherry Homes pun masih memiliki harga yang terjangkau. Tentu harga ini akan sebanding dengan fasilitas dan kenyamanan yang akan kamu dapatkan.
Untuk harga kost Bandung bulanan ini akan berbeda tergantung dengan jenis kamar yang kamu pilih. Disini tersedia pilihan kamar Standard, Deluxe, dan Deluxe Plus. Berikut adalah rinciannya:
Kamar Standard (jendela luar): Rp 1.600.000 per bulan
Kamar Superior (jendela luar): Rp 1.800.000 per bulan
Kamar Standard AC (jendela dalam): Rp 1.800.000 per bulan
Kamar Deluxe AC (jendela luar): Rp 2.400.000 per bulan
Kamar Deluxe Plus AC (jendela luar): Rp 2.600.000 per bulan
Kamar Deluxe Plus (jendela luar): Rp 2.300.000 per bulan
Baca Juga: Kostzy, Solusi Mudah Mengelola Bisnis Kos-kosan
Penutup
Itulah informasi yang bisa kamu ketahui tentang Cove Cherry Homes. Kost di Bandung ini menawarkan banyak sekali keunggulan seperti lokasi yang strategis dan juga fasilitas yang lengkap.
Jika membutuhkan kost di Bandung yang dekat dengan Universitas Kristen Maranatha, maka kos ini bisa menjadi opsi terbaik. Untuk informasi selengkapnya, silahkan kunjungi https://cove.id/buildings/cove-cherry-homes.
Berita Terkait
-
UKT di Perguruan Tinggi Negeri Lebih Murah dari Swasta, Benar Gak Sih?
-
Bangun Sinergi Kampus Merdeka, IIETE 2023 Hadirkan 80 Perguruan Tinggi Terkemuka
-
Terapkan Inovasi dan Tridharma Perguruan Tinggi, PNM Gandeng IPB
-
Polemik Perjokian Demi Gelar Guru Besar, Kemendikbudristek dan Perguruan Tinggi Diminta Tanggung Jawab
-
Pentingnya Kerja Sama Perguruan Tinggi dan Industri dalam Merdeka Belajar Kampus Merdeka
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
4 Sabun Cuci Muka untuk Membantu Mengencangkan Kulit Usia 40 Tahun ke Atas
-
Mengenal Susu Peptibren untuk Pasien Stroke, Lengkap dengan Cara Penyajian yang Benar
-
7 Rekomendasi Sampo Non SLS di Alfamart agar Rambut Halus Berkilau
-
Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
-
4 Sepatu Lari Hoka Selain Clifton yang Nyaman dan Responsif untuk Berbagai Kebutuhan
-
Kekayaan Tommy Soeharto dan Tata Cahyani, Kompak Nikahkan Darma Mangkuluhur
-
50 Kata Mutiara untuk Anak yang Menenangkan Hati dan Memotivasi
-
7 Conditioner di Indomaret untuk Rambut Kering dan Mengembang
-
Siapa Istri Roby Tremonti Sekarang? Isu Grooming Seret Nama Sang Aktor
-
Biodata dan Agama Roby Tremonti yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans