Suara.com - Sholat witir merupakan salah satu ibadah sholat sunnah yang biasanya dilakukan sebagai penutup ibadah shalat malam seperti sholat tarawih, sholat hajat, sholat tahajud, dan lainnya. Adapun bacaan niat sholat witir dan tata caranya yakni sebagai berikut.
Diketahui, jumlah rakaat sholat witir ini terdiri dari angka ganjil mulai dari satu rakaat hingga 11 rakaat. Adapun anjuran sholat witir tertuang dalam hadis Rasulullah SAW seperti berikut ini:
"Witir itu adalah hak setiap muslim, siapa yang lebih suka witir lima rakaat, maka kerjakanlah, dan barang siapa yang lebih suka witir satu rakaat, maka kerjakanlah," (HR Imam abu Daud dan Imam Al Nasa'i)
Waktu Pelaksanaan Sholat Witir
Untuk pelaksanaan sholat witir dilakukan usai melaksanakan sholat sunnah lainnya. Untuk waktu pelaksanaannya bisa diawal malam (selepas isya), pertengahan malam, atau bisa juga jelang waktu subuh. Ini tertuang dalam hadis Rasulullah SAW yang bunyinya sebagai berikut:
Dari Aisyah RA berkata: "Dari setiap malam, Nabi Muhammad SAW pernah mengerjakan sholat witir pada permulaan malam, tengah malam, akhiran malam, dan berakhir pada waktu subuh," (HR Imam Bukhari dan Imam Muslim).
Lantas, apa bacaan niat sholat witir dan bagaimana tata caranya? Untuk selengkapnya, berikut ini informasi bacaan niat sholat witir dan tata caranya yang dilansir dari berbagai sumber.
1. Niat Sholat Witir Satu Rakaat
Ushallii sunnatam minal witri rak'atal lillaahhi ta'aalaa
Baca Juga: Arti Bacaan Sholat Lengkap dengan Tulisan Latin: Niat hingga Tahiyat Akhir
Artinya: "Aku niat shalat sunnat witir satu rakaat karena Allah ta'ala."
2. Niat Sholat Witir Dua Rakaat
Ushallii sunnatam minal witri rak'ataini lillaahhi ta'aalaa
Artinya: "Aku niat shalat sunnah witir 2 rakaat karena Allah ta'ala."
3. Niat Sholat Witir Tiga Rakaat Sekaligus
Ushalli sunnatal witri tsalatsa raka‘atin mustaqbilal qiblati ada'an lillâhi ta‘ala
Berita Terkait
-
Niat Sholat Witir 1 Rakaat Sendiri dan Berjamaah Beserta Keutamaannya
-
Bacaan Niat Sholat Tarawih dan Witir Lengkap untuk Sendiri dan Berjamaah
-
Doa Sholat Witir 1 Rakaat Setelah Tahajud Sendiri di Rumah Terlengkap
-
Bacaan Sholat Taubat Rakaat Pertama dan Kedua, Lengkap dengan Tata Cara
-
Arti Bacaan Sholat Lengkap dengan Tulisan Latin: Niat hingga Tahiyat Akhir
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
5 Bentuk Kacamata yang Cocok untuk Wajah Bulat, Bikin Lebih Tirus dan Tegas
-
Cuma Rp25 Ribuan, 7 Pilihan Lipstik Purbasari untuk Usia 40 Tahun dengan Kulit Sawo Matang
-
Pure Paw Paw untuk Apa Saja? Lebih dari Sekadar Pelembap Bibir, Ini 7 Manfaat Ajaibnya
-
6 Produk Anti Aging Sariayu agar Kulit Kencang dan Cerah, Cocok untuk 40 Tahun ke Atas
-
Urutan 12 Zodiak Paling Rawan Selingkuh, Siapa yang Hobi Permainkan Hati?
-
Apakah Tinted Sunscreen Bisa Memudarkan Flek Hitam? Cek 5 Pilihan yang Murah dan Bagus
-
Sosok Zohran Mamdani, Wali Kota Termuda dan Muslim Pertama dalam Sejarah New York
-
5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
-
Profil dan Pendidikan Gusti Purbaya, Kukuhkan Diri sebagai Raja Baru Keraton Solo di Usia 22 Tahun
-
Usia 50-an Cocoknya Pakai Warna Lipstik Apa? Ini 7 Pilihan Elegan yang Patut Dicoba